Page 1 of 2 12 LastLast
Results 1 to 20 of 34

Thread: Nikah karna harta, prostitusi legal ?

  1. #1
    Barista AsLan's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    9,288

    Nikah karna harta, prostitusi legal ?

    Pelacur menjual seks semalam, dibayar untuk sekali pakai.

    Wanita yg menikah demi uang, menjual seks secara borongan dengan surat kontrak.

    Bagaimana menurut anda ?

  2. #2
    pelanggan setia kandalf's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    6,050
    Eh.. jangan salah lho, Slan.
    Ada pernikahan kontroversial yang dianggap sebagai 'prostitusi' seperti

    1. nikah kontrak/nikah misyar;
    2. nikah mutah-nya orang Syiah;

    Sementara di beberapa daerah seperti propinsi Florida,
    sering ada kasus cewek sengaja nikah dengan cowok dengan imbalan uang. Si cowok mau karena dia butuh status agar bisa masuk ke Amerika Serikat.
    Lomba peluk2an di Citos: 30 November 2013
    Lomba dorong2an di Candra Naya (dkt Glodok): 8 Desember 2013

  3. #3
    prostitusi itu membayar "alat kelamin" bukan hidup dan keluarga, beda.

    menjajakan ke banyak lelaki beda dengan jual beli ke satu lelaki.

  4. #4
    Barista AsLan's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    9,288
    Yg beda itu kalo pernikahan karena cinta.

    Kalau pernikahan karena uang, sama saja dengan pelacuran.

    Pelacur juga cuma dengan satu lelaki, sampe masa sewanya habis (semalam).

    Nikah kontrak lebih panjang dari semalam, tapi cuma beda jangka waktunya saja, setelah berakhir dengan istilah cerai ya cari customer baru.

  5. #5
    pelanggan setia neofio's Avatar
    Join Date
    Dec 2013
    Posts
    2,690
    bila si cewe melahirkan gimana? kawin kontraknya selesai sebelum cw melahirkan

  6. #6
    pelanggan setia kandalf's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    6,050
    Quote Originally Posted by neofio View Post
    bila si cewe melahirkan gimana? kawin kontraknya selesai sebelum cw melahirkan
    Dalam kasus nikah mutah-nya Syiah, kalau gak salah ingat, pernah baca di blog seorang syiah, anak yang dilahirkan tetap tanggung jawab si Bapak. Tapi itu perkara teori, prakteknya mungkin beda, bahkan -- lagi2 ini kalau gak salah ingat, pernah baca di blog seorang syiah, alasan Umar mengharamkan adalah karena ada yang tidak mengakui anaknya.

    Ini versi Syiah yah.
    Koreksi kalau aku salah karena aku bukan Syiah, cuma sepintas lalu bacanya.
    Lomba peluk2an di Citos: 30 November 2013
    Lomba dorong2an di Candra Naya (dkt Glodok): 8 Desember 2013

  7. #7
    pelanggan setia neofio's Avatar
    Join Date
    Dec 2013
    Posts
    2,690
    Quote Originally Posted by kandalf View Post
    Eh.. jangan salah lho, Slan.
    Ada pernikahan kontroversial yang dianggap sebagai 'prostitusi' seperti

    1. nikah kontrak/nikah misyar;
    2. nikah mutah-nya orang Syiah;

    Sementara di beberapa daerah seperti propinsi Florida,
    sering ada kasus cewek sengaja nikah dengan cowok dengan imbalan uang. Si cowok mau karena dia butuh status agar bisa masuk ke Amerika Serikat.
    @kandalf

    jelasin dong nomer 1 dan 2

  8. #8
    Quote Originally Posted by AsLan View Post
    Yg beda itu kalo pernikahan karena cinta.

    Kalau pernikahan karena uang, sama saja dengan pelacuran.

    Pelacur juga cuma dengan satu lelaki, sampe masa sewanya habis (semalam).

    Nikah kontrak lebih panjang dari semalam, tapi cuma beda jangka waktunya saja, setelah berakhir dengan istilah cerai ya cari customer baru.
    lihat deal nya di depan. prostitusi, deal membayar sekian untuk semalam (misal). akad terjadi antara cowok dan cewek pelaku.
    pernikahan ? meski si ce menikah karena harta, tapi akad terjadi antara si cowok dengan wali si cewek, dengan deal yang jelas "saya terima nikahnya bla bla bla.... "

    beda.

  9. #9
    pelanggan setia kandalf's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    6,050
    Nikah mutah itu nikah dengan batasan periode tertentu. Diharamkan oleh Sunni, diperbolehkan oleh Syiah.
    Begitu periode habis, ya sudah, mereka sudah bukan suami-istri lagi.




    Nikah misyar adalah..
    ah.. baru googling2 lagi, ternyata pengertianku kemarin2 salah. Oke.. revisi lagi
    Nikah misyar adalah nikah dengan penghilangan sebagian hak istri.

    Misalnya si A dari Arab Saudi datang ke Puncak. Ketemu wanita B dan orang tuanya. Dengan penghulu, mereka menikah namun dengan prasyarat bahwa si B ini tidak boleh menuntut harta kecuali sesuai yang dijanjikan, tidak boleh menuntut untuk diperkenalkan dengan keluarga si A, tidak boleh meminta ikut pulang ke Arab Saudi.


    Prakteknya, nikah misyar ini, walau tanpa batas periode seperti nikah mut'ah, para pelakunya sering meniatkan nikah ini hanya selama si pelaku berada di negara tersebut dan menceraikan istrinya ketika mereka kembali.
    Lomba peluk2an di Citos: 30 November 2013
    Lomba dorong2an di Candra Naya (dkt Glodok): 8 Desember 2013

  10. #10
    pelanggan setia
    Join Date
    May 2011
    Posts
    4,958
    menikah itu apa sih?
    There is no comfort under the grow zone, and there is no grow under the comfort zone.

    Everyone wants happiness, no one wants pain.

    But you can't make a rainbow without a little rain.

  11. #11
    Barista AsLan's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    9,288
    Quote Originally Posted by auditia View Post
    lihat deal nya di depan. prostitusi, deal membayar sekian untuk semalam (misal). akad terjadi antara cowok dan cewek pelaku.
    pernikahan ? meski si ce menikah karena harta, tapi akad terjadi antara si cowok dengan wali si cewek, dengan deal yang jelas "saya terima nikahnya bla bla bla.... "

    beda.
    Pernah ada kasus...

    Seorang pria memanggil pelacur dan seorang penghulu, malam itu mereka dinikahkan, berhubungan seks, paginya dicerai.

    Besok begitu lagi sama pelacur yg lain.

    Sah ?

  12. #12
    pelanggan setia kandalf's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    6,050
    Quote Originally Posted by AsLan View Post
    Pernah ada kasus...

    Seorang pria memanggil pelacur dan seorang penghulu, malam itu mereka dinikahkan, berhubungan seks, paginya dicerai.

    Besok begitu lagi sama pelacur yg lain.

    Sah ?
    Nah,
    itu yang disebut sebagai Nikah Mut'ah. Ada batas waktu.

    Salah satu kasusnya ini, kan?
    http://www.tempo.co/read/news/2013/0...g-Dikencaninya
    Lomba peluk2an di Citos: 30 November 2013
    Lomba dorong2an di Candra Naya (dkt Glodok): 8 Desember 2013

  13. #13
    Chief Cook GiKu's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    10,315
    Quote Originally Posted by AsLan View Post
    Pernah ada kasus...

    Seorang pria memanggil pelacur dan seorang penghulu, malam itu mereka dinikahkan, berhubungan seks, paginya dicerai.

    Besok begitu lagi sama pelacur yg lain.

    Sah ?

    Rukun akad nikah dalam Islam ada tiga:

    1. Adanya kedua mempelai (laki-laki dan perempuan) yang tidak memiliki penghalang keabsahan nikah seperti adanya hubungan mahram dari keturunan, sepersusuan atau semisalnya dan sama-sama beragama Islam
    2. Adanya penyerahan (ijab), yang diucapkan wali atau orang yang menggantikan posisinya dengan mengatakan kepada (calon) suami, 'Saya nikahkan anda dengan fulanah' atau ucapan semacamnya.
    3. Adanya penerimaan (qabul), yaitu kata yang diucapkan suami atau ada orang yang menggantikan posisinya dengan mengatakan, 'Saya menerimnya.' atau semacamnya.



    Adapun syarat-syarat sahnya nikah adalah:

    1. Masing-masing kedua mempelai telah ditentukan, baik dengan isyarat, nama atau sifat atau semacamnya.
    2. Kerelaan kedua mempelai.
    3. Yang melakukan akad bagi pihak wanita adalah walinya.
    4. Ada (minimal 2 orang) saksi dalam akad nikah.



    Adapun syarat untuk wali, sebagai berikut:

    1. Berakal.
    2. Baligh.
    3. Merdeka (bukan budak).
    4. Kesamaan agama.
    5. Adil, bukan fasik
    6. Laki-laki.
    7. Bijak, yaitu orang yang mampu mengetahui kesetaraan (antara kedua pasangan) dan kemaslahatan pernikahan

  14. #14
    pelanggan setia
    Join Date
    May 2011
    Posts
    4,958
    menikah kayaknya ribet yah
    pantesan banyak yang pilih jalur instan

    tapi tetep...tergantung pribadi masing2 definisi menikah itu apa dulu. yang dipost om giku adalah definisi menikah secara Islam - secara umum. menikah definisi TS apa neh?
    There is no comfort under the grow zone, and there is no grow under the comfort zone.

    Everyone wants happiness, no one wants pain.

    But you can't make a rainbow without a little rain.

  15. #15
    pelanggan tetap purba's Avatar
    Join Date
    Mar 2011
    Posts
    1,672
    Nikah versi agama, perempuan jadi komoditas. Lihat saja versi Islam. Yg janjian nikah adalah wali dan mempelai laki-laki. Kemudian mempelai laki-laki memberikan mahar buat ditukarkan dengan perempuan si wali tadi. Setelah menikah pun, si suami masih punya hak utk membeli perempuan yg lain hingga semuanya berjumlah empat orang. Kalo masih kurang, bisa beli lagi diam-diam sesukanya. Mana yg lebih menghargai perempuan, prostitusi legal atau pernikahan?


  16. #16
    Barista AsLan's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    9,288
    Quote Originally Posted by kandalf View Post
    Nah,
    itu yang disebut sebagai Nikah Mut'ah. Ada batas waktu.

    Salah satu kasusnya ini, kan?
    http://www.tempo.co/read/news/2013/0...g-Dikencaninya

    Iya itu kasusnya

  17. #17
    pelanggan setia mbok jamu's Avatar
    Join Date
    Oct 2012
    Posts
    3,417
    Buruan nikah dengan yang kau cintai biar ndak sinis menilai pernikahan.

  18. #18
    pelanggan setia eve's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    4,120
    Saya curiga um as ini pernah dimatrein ama ce... Makanya gak nikah2...
    hai hai hai......

  19. #19
    Barista AsLan's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    9,288
    Please lah kalo diskusi jangan nyerang orangnya, tanggapi esensinya.

    Gw bikin trit ini karena trit lokalisasi prostitusi, banyak orang yg gayanya suci banget memaki2 ahok, padahal nikahnya mereka gak jauh2 dari urusan jual beli daging juga.

  20. #20
    pelanggan setia eve's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    4,120
    Saya yang pernah tidak tepat memilih pasangan, terkadang ada trauma untuk menikah lagi. Apa iya dia bakal jadi kepala keluarga yang bakal bertanggungjawab sama aku dan anakku? Atau bakal sama saja kea yang dulu?

    Tapi mensejajarkan menikah dengan prostitusi, sama saja menyandingkan berlian dengan batu 3/4.

    Lantas apa kalau seorang cowok menikah karena hanya mengharap keturunan atau anak, (bukan atas dasar cinta ke pasangan), juga enggak boleh??

    ---------- Post Merged at 07:38 PM ----------

    Quote Originally Posted by AsLan View Post
    Please lah kalo diskusi jangan nyerang orangnya, tanggapi esensinya.

    Gw bikin trit ini karena trit lokalisasi prostitusi, banyak orang yg gayanya suci banget memaki2 ahok, padahal nikahnya mereka gak jauh2 dari urusan jual beli daging juga.
    Sama aja ama om as... Judgement dasar apa um as bilang nikahnya mereka gak jauh2 dari urusan jual beli daging?

    Meski atas dasar harta, keturunan, bagaimanapun dalam pernikahan ada kebaikan didalamnya. Kalau orang udah niat menikah, berarti ada niatan baik di dalamnya.

    Jangan menyandingkan pernikahan dengan prostitusi. Gak ada legalisasi prostitusi...
    hai hai hai......

Page 1 of 2 12 LastLast

Posting Permissions

  • You may not post new threads
  • You may not post replies
  • You may not post attachments
  • You may not edit your posts
  •