Page 1 of 2 12 LastLast
Results 1 to 20 of 26

Thread: Catatan Perilaku Tidak Terpuji Angkutan Umum

  1. #1
    pelanggan setia kandalf's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    6,050

    Catatan Perilaku Tidak Terpuji Angkutan Umum

    Daripada kekesalan dipendam, mending disalurkan aja.
    Mengingat sering sekali menemukan, kayaknya bakal sering posting begini.

    __________________________________________________ __________________________________________________ ___________

    Jakarta, Rabu 20 Juni 2012
    pukul 20.54 - 21.25

    Metromini 610 dari arah Blok M menuju Pondok Labu dengan nomer polisi B7557 ZA dikendarai oleh pria dengan tahi lalat di pipi kiri berusia sekitar 30 hingga 40-an.
    Mengemudi serampangan. Kondisi bus yang tidak fit (tampak seperti bunyi mendecit rem terus-terusan) diperparah dengan cara sang pengemudi saat membelokkan bus mendadak dari kecepatan tinggi yang beberapa kali nyaris menabrak kendaraan-kendaraan di depan.
    Mulai mencoba mendahului bis saingan (B 7699 GD) semenjak dari daerah Wijaya dan akhirnya berhasil menndahului ketika mendekati Lotte Mart namun tidak mengurangi keserampangannya mengemudi. Menabrak pinggiran SPBU dekat komplek Gaharu (depan RS Setia Mitra).
    Lomba peluk2an di Citos: 30 November 2013
    Lomba dorong2an di Candra Naya (dkt Glodok): 8 Desember 2013

  2. #2
    pelanggan setia Yuki's Avatar
    Join Date
    Apr 2011
    Location
    Buitenzorg
    Posts
    6,366
    harap maklum, negara berkembang

    berkembangnya juga kembang kempis malah langsung mengarah ke busuk
    CURE SUNSHINE WA KAKKOSUGIRU.

  3. #3
    Chief Cook etca's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Location
    aarde
    Posts
    11,168
    Metromini, salah satu angkuta umum yang gw anti banget naik, kalau ga terpaksa sekali

    terlalu banyak ugal-ugalannya

  4. #4
    Chief Cook ndableg's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    5,910
    Mgk sewa masa utk gebukin tuh supir?

  5. #5
    pelanggan setia kandalf's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    6,050
    Gue pikir, daripada gue kagak ngapa2in, cuma membatin dalam hati, kenapa kagak mulai gue data perilaku jelek lengkap dengan nomer polisi angkutan umumnya dan ciri-ciri pengemudi.
    Lomba peluk2an di Citos: 30 November 2013
    Lomba dorong2an di Candra Naya (dkt Glodok): 8 Desember 2013

  6. #6
    pelanggan setia TheCursed's Avatar
    Join Date
    Apr 2011
    Posts
    3,231
    Quote Originally Posted by kandalf View Post
    Gue pikir, daripada gue kagak ngapa2in, cuma membatin dalam hati, kenapa kagak mulai gue data perilaku jelek lengkap dengan nomer polisi angkutan umumnya dan ciri-ciri pengemudi.
    Hoooooo... very good idea brother.
    Kita upload di tweet dan FB, biar nyebar di dunia maya.
    dan dan kehebohannya nyebar sampe ke dunia nyata. kayak si caya - caya itu.
    A proud SpaceBattler now.

  7. #7
    Chief Cook ndableg's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    5,910
    wah.. list itu bakal tambah panjang kalo cuman didata saja.

  8. #8
    pelanggan arieaim's Avatar
    Join Date
    Aug 2011
    Location
    Bogor
    Posts
    243
    angkutan paling horor waktu masih di jakarta ya.. metromini ama kopaja..
    Last edited by arieaim; 21-06-2012 at 12:39 AM. Reason: typo
    "..like my fave a cup of a coffee, u can find more the bitter from the coffee and less the sweetness from the sugar all at once..becomes the best taste in a cup..taste of Life.." -aim-

  9. #9
    ★★★★★ itsreza's Avatar
    Join Date
    Apr 2011
    Posts
    10,216
    di update via twitter dan FB pun ga signifikan, karena mayoritas pengguna metromini dan kopaja
    bukan pengguna media sosial. kalaupun iya, mereka akan tetap naik, karena tidak ada moda transportasi
    umum alternatif yang ekonomis seperti kopaja atau metromini. menyedihkan, tapi itu kenyataannya.

  10. #10
    Barista Nharura's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Location
    Di Hatimu
    Posts
    5,072
    bener ni,tread ini bagus, di samarinda,angkotannya juga kalau jalan ugal2an,beda sama balikpapan,kayanya kalw disamarinda, gak ada rekomendasi naik angkot,jalan kaki lebh aman.

    Trus kalau malam, angkutan truk batu bara,ngebutnya kenceng, klakson juga sahut2an kalau malam. Benar2 gak ada etika berkendaranya lagi. Nyawa kayanya murah.
    Penulis Sastra, Penyayang Hewan, PNS biasa

    "Sedekah Aja "

    Sastra - > Dear Diary Inspirasi

    Kucing - > Semua Tentang Kucing

    PNS - > Sukses Mengabdi Pada Negara

  11. #11
    pelanggan sejati Urzu 7's Avatar
    Join Date
    May 2011
    Posts
    7,940
    Asal ga marak kasus pemerkosaan diangkot aja

  12. #12
    Barista AsLan's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    9,288
    Kalo malem, metromini P12 sering ugal2an dan kebut2an di jalan Daan Mogot, ngeri gw liat motor2 disekitarnya klo kesenggol gimana tuh.

  13. #13
    Chief Cook ndableg's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    5,910
    mikrolet dah ga ada ya?

  14. #14
    Chief Cook etca's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Location
    aarde
    Posts
    11,168
    Quote Originally Posted by ndableg View Post
    mikrolet dah ga ada ya?
    masih ada bleg, gw tiap hari masih naik mikrolet kok

  15. #15
    bulan lalu, ada Kopaja yg nubruk banyak orangkendaraan/gerobak karena dikemudikan oleh bocah 14 tahun di hari pertamanya dia nyetir, dia ingin membeli HP http://yanraditya-news.blogspot.com/...penumpang.html

    saya hanya menggunakan kopaja/mikrolet sbg opsi terakhir saja kalau sudah gak ada angkutan umum lain yg tersedia. apalagi kedua kendaraan itu rawan kriminal, pencopetan/penodongan/hingga pemerkosaan. malem2 mending naik taksi deh
    you can also find me here

  16. #16
    pelanggan tetap karst's Avatar
    Join Date
    Aug 2011
    Location
    benteng speelwijk
    Posts
    1,046
    di daerah gw cilegon ada angkot yang nekat nerobos palang kereta api ,akhirnya jena ditabrak kereta yang ngangkut batu bara
    untungnya gak ada korban jiwa
    http://www.poskotanews.com/2012/06/1...t-ditabrak-ka/

  17. #17
    pelanggan setia kandalf's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    6,050
    Jakarta, Sabtu 23 Juni 2012
    Pukul 08.48

    Kopaja no. trayek 88 dengan nopol B 7005 NA ke arah Senayan mengambil jalur bus Transjakarta sekitar Slipi Jaya hingga Slipi dan akibatnya dengan tega menurunkan dua penumpang di tengah jalan. Salah satunya turun di depan Pengadilan Negeri Jakarta Barat. Kondisi kursi kiri belakang bus ini juga sudah tidak layak untuk diduduki.

    ---------- Post Merged at 01:44 PM ----------

    Quote Originally Posted by Δx Δp ≥ ½ ħ View Post
    \
    saya hanya menggunakan kopaja/mikrolet sbg opsi terakhir saja kalau sudah gak ada angkutan umum lain yg tersedia. apalagi kedua kendaraan itu rawan kriminal, pencopetan/penodongan/hingga pemerkosaan. malem2 mending naik taksi deh
    Kau takut diperkosa, Mus?
    Lomba peluk2an di Citos: 30 November 2013
    Lomba dorong2an di Candra Naya (dkt Glodok): 8 Desember 2013

  18. #18
    ^ kandalf mau diperkosa supir kopaja?

    kamsudnya, ya modus kriminalitas yg bahkan melibatkan supirnya sendiri kan udah lumrah
    you can also find me here

  19. #19
    pelanggan setia kandalf's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    6,050
    Jakarta, Sabtu 30 Juni 2012
    Pukul 11.30
    KWK 11 jurusan Lebak Bulus - Pasar minggu nopol B 2110 (B/P/D)*V
    *) hurufnya ditutupi oleh stiker sehingga tak jelas.
    ketika di jalur dari Pondok Indah hingga depan Apotek Retna, kebut-kebutan dengan sesama KWK 11 lain,
    - nyaris menabrak sebuah vespa dengan kereta gandeng samping yang ditumpangi pasang setengah baya pendukung Jokowi
    - ketika tahu akan belok kiri ke Jalan RS. Fatmawati, tetap bersikukuh di kanan untuk bisa mendahului saingannya dan mendadak belok kiri hingga nyaris membuat celaka mobil putih di sebelah kiri.
    - ketika belok pun masih dalam kecepatan tinggi hingga nyaris menabrak motor dari arah Pondok Labu. Motor tersebut langsung kehilangan keseimbangan tapi untung pengemudinya cekatan sehingga tidak sampai jatuh.
    Lomba peluk2an di Citos: 30 November 2013
    Lomba dorong2an di Candra Naya (dkt Glodok): 8 Desember 2013

  20. #20
    gogon's Avatar
    Join Date
    Apr 2011
    Location
    earth
    Posts
    4,845
    bukan ustadz, bukan pastur, bukan pendeta, bukan rahib, bukan pula biksu yang mendekatkan kita kepada Tuhan
    tapi supir metromini

    Quote Originally Posted by itsreza View Post
    di update via twitter dan FB pun ga signifikan, karena mayoritas pengguna metromini dan kopaja
    bukan pengguna media sosial. kalaupun iya, mereka akan tetap naik, karena tidak ada moda transportasi
    umum alternatif yang ekonomis seperti kopaja atau metromini. menyedihkan, tapi itu kenyataannya.
    gak bisa za
    baru mau update status, badan terguncang2 oleh bus
    gadget lepas dari genggaman, terlempar entah ke mana

Page 1 of 2 12 LastLast

Posting Permissions

  • You may not post new threads
  • You may not post replies
  • You may not post attachments
  • You may not edit your posts
  •