Betul sekali orang tua dulu hanya menceritakan apa yang mereka lakukan karena waktu itu belum ada teknologi secanggih sekarang sedangkan anak sekarang dia berpikir apa yang akan mereka ceritakan kalau sudah jadi orang tua nanti kepada anaknya. Sangat setuju dan kata-katanya agak bergaya puisi