
Originally Posted by
Yitzhak Avram
Kalo diadopsi scr hukum statusnya sama dengan anak kandung. Di akte kelahiran nggak ada tulisan anak kandung ato bukan.
Itu bukannya tentang Zaid bin Harith ? Seorang budak yang dimerdekakan dan diangkat anak oleh Rasulullah. Ayat itu turun berkaitan dengan status Zaid. Klo Ali sih dr awal adalah sepupunya. Nggak diangkat anakpun udah jadi bagian dr keluarga. Apalagi trus jd menantunya (suami Fatimah).