saya sedang malas membahas ttg irreductible complexity--hal ini sudah dibahas berkali2 di halaman-halaman belakang (kalau mau baca dengan sungguh-sungguh).
Lagi dan lagi. ini adalah contoh pernyataan asal ngecap lainnya yang tak diperkuat dengan pengetahuan historis perkembangan teori evolusi yang memadai. Sebelum teori evolusi lahir, beberapa organ vestiagal sudah diketahui secara meluas oleh ilmuwan. Tentu saja seiring berkembangannya teori sains, beberapa organ vestiagal lainnya kembali ditemukan dan jumlahnya semakin banyak baik pada manusia maupun pada hewan bahkan tumbuhan.
apa itu artinya perancang cerdas gagal menciptakan organ yang sesuai dengan kebutuhan m.h tsb? atau perancang cedas tidak menciptakan organ m.h secara sempurna karena gampang mengalami kerusakan, apakah kerusakan ini permanen dan diturnkan dari generasi ke generasi atau cuma cacat sebentar yg bisa dipulihkan selama beberapa generasi? dan ketika fungsi suatu organ menghilang, bagaimana cara perancang mengganti fungsi yg hilang tsb, apakah dengan menciptakan organ baru?
keyakinan saya semakin menguat, bahwa ada orang yang tidak memahami secara benar mengnai hakikat "sains".
![kopimaya [dot] kom - Secangkir Kehangatan di Dunia Maya - Powered by vBulletin](images/misc/vbulletin4_logo.png)




Reply With Quote