contoh:
murid jadi peserta didik
ongkos jadi biaya administrasi

pesenan jadi order
kerjaan jadi job

pertanyaannya:
kenapa kata yg pendek malah dipanjangkan?
kenapa kata yg panjang ganti dipendekkan?