Setelah David Moyes, Louis Van Gaal, Jose Mourinho, Ole Gunnar Solskjaer dan Ralf Rangnick, berikutnya ada Erik Ten Hag yang akan melatih Man Utd. Pochettino batal melatih Man Utd dan tetap melatih PSG. Well let's see