Quote Originally Posted by desah_angin View Post
Bu selma, saya tidak pakai minyak, karena ayam lama-lama menghasilkan minyak sendiri dari lemak/kulitnya, jadi kalau dibiarkan dengan api kecil, lama2 akan seperti tergoreng, kecokelatan seperti pada foto itu..
masih bingung .. kalau direbus dulu, ayamnya sudah matang, bukan? kemudian masih harus digoreng .. bukankah akan terlalu matang? kira2 berapa lama ayamnya harus digoreng?