Rumus dan Deddy sedang berdebat tentang anjing peliharaan siapa yang paling pintar

Rumus : Anjing peliharaan-ku sangat pintar, setiap pagi dia akan selalu menunggu orang yang akan mengantar koran, dan kemudian dia akan mengambil koran tersebut dan memberikannya ke pacarku si urzu

Deddy : Ah k-lo itu mah aku sudah tau

Rumus : Kok bisa ??

Deddy : Iya..anjing-ku yang ngasih tau

Rumus :