Page 2 of 2 FirstFirst 12
Results 21 to 29 of 29

Thread: Yang Kiri Yang Mulai Berani

  1. #21
    pelanggan setia
    Join Date
    May 2011
    Posts
    4,958
    Quote Originally Posted by mobyokuzan View Post
    emmm misal lu sendiri yg ada diposisi mrk gmn tus ? apa tetap keuhkeuh dgn idealisme yg lu yakini seperti diatas, tapi dgn resiko keselamatan terancam, dpt kecaman teror dari kanan kiri atas bawah, hidup kaga tenang...ataukah beradaptasi ngikut arus, bisa selamat tapi suatu saat akan tetap mendpt gunjingan krn pengalaman kelam masa lalu.

    atau gini...katakanlah ada contoh yg lebih ekstrim lagi, apa yg akan lu lakukan ketika posisi lu sama seperti sum kuning, itu kasus kalo ga salah juga dekat2 jaman revolusi dulu kan seperti yg lu ketik di thread sebelah.

    kita disini sebagai pengamat sih enak, tinggal komen kudu gini kudu gitu soalnya ga ikut ngerasain langsung scr nyata gmn susahnya kondisi yg mrk hadapi jika terhimpit situasi demikian.

    dan gw sendiripun kalo ada diposisi mrk serba salah juga sih, bingung mau ambil keputusan yg mana, krn masing2 pilihan punya resiko yg mau ga mau harus dihadapi...

    kalopun tetap kudu memilih gw prioritaskan utk survival terlebih dahulu meskipun awalnya jadi "bunglon", haha...
    Posisi yang mana sih maksudmu? Sejauh ini posisi saya netral, sedikit condong ke pembukaan informasi supaya terang benderang. Karena di dunia ini ga ada yang hitem banget atau putih banget. Bagi orang luar keduanya abu2 dalam gradasi yang mungkin berbeda.

    Tapi kalo sudah terlibat langsung dari awal ya sekalian nyelam aja. Dengan catatan saya nggak punya keluarga yang keselamatannya perlu dikhawatirkan, dan punya kapasitas untuk bertindak ekstrim. Kapasitas itu tergantung usia, pengalaman, dan interaksi dengan orang2.
    There is no comfort under the grow zone, and there is no grow under the comfort zone.

    Everyone wants happiness, no one wants pain.

    But you can't make a rainbow without a little rain.

  2. #22
    Chief Cook ndableg's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    5,910
    Kl gw sih melihatnya ada gejala masyarakat yang ga pede dgn keyakinannya. PKI itu semacam bogeyman-nya orang Indonesia pada jaman orba. Setiap dgr PKI maka orang bawaannya langsung takut, shg reaksinya spt orang hilang akal.
    Masa sekarang PKI digunakan orang utk menggonjangganjing stabilitas keamanan negara.

    Kl gw rasa sih, emblem2 PKI ato palu arit ud lama dipake di kaos2, stiker ataupun buku2. Cuman sekarang aja dirame2in lagi.. macam LGBT lah.. kek LGBT barang baru aja. KEbetulan emang masyarakat kita sangat rentan diprovokasi.
    Kasus2 pemerkosaan yg dulunya cuman andalan POSKOTA, sekarang banyak digemari masyarakat. Belum lagi istilah terroris, ketika pemberontak muslim lebih sering disebut terroris spt barang baru.

    Sekarang jaman internet, kalo orang mau tau komunis tinggal ketik digoogle, kenapa jadi kaos diributin? Orang tua ini kenapa ga jaga anak2nya sendiri? Kenapa sibuk mencari kambing2 hitam buat jebolnya proteksi mrk thd anak? Kalo anak2 menjadi PKI, anak2 menjadi pemerkosa, anak2 menjadi hedonis, jadi junky, yang salah ya kalian orang tua. Bukan kaos, bukan porno, bukan bencong, bukan tanaman ganja.

    Kadang2 capek gw liat2 comment2 di fb (gw berusaha utk ga liat komen2), menghujat spt dirinya sudah paling bener. Makannya apa sih?

  3. #23
    Chief Cook ndableg's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    5,910
    Sedikit aja deh tentang komunisme. Communism itu adalah paham untuk sistem ekonomi. Lawan komunisme adalah Capitalism.
    Communism dari kata commune yg artinya kelompok, kelompok masyarakat, komunitas. Jadi komunisme adalah sistem ekonomi kerakyatan. Sistem ekonomi yang berbasis kemasyarakatan.
    Berbeda dgn kapitalisme yang berasal dari kapital. Jadi sistem ekonomi yang berbasis kapital atau modal ato doku.

    Ga ada hubungannya dgn kepercayaan/agama. Cape dee...

    Masalah komunisme murni adalah terlalu utopia, cenderung impossible untuk memaksakan semua mendapatkan yang sama rata persis, tanpa ada siapa pun yg kaya melebihi yang lain.
    Bisa dimengerti kenapa paham komunisme ini begitu keras menentang pemodal, karena lahirnya pada saat kaum borjuis menginjak2 ham nya orang kere. Dengan semangat marxisme inilah orang2 miskin, petani, buruh, pekerja2 memberontak dari sang bos2 kapitalis.

    Maka untuk mencegah orang2 bakat bisnis untuk mengembangkan dirinya shg menjadi orang kaya dan menginjak2 rakyat miskin, kebanyakan pemerintahan dgn paham komunisme menerapkan politik dan hukum yang keras, termasuk dilarang berkumpul dan membahas hal2 yg membangkitkan semangat kapitalisme. Itu kenapa lenin, stalin, atau mao tse tung menggunakan tangan besi demi mempertahankan komunisme.

    Tapi kalo mau jujur sih, pemerintahan di negara2 komunis ga beda jauh dgn cara orba menerapkan politiknya.

  4. #24
    pelanggan setia mobyokuzan's Avatar
    Join Date
    Jul 2012
    Posts
    2,025
    paradigma PKI di indo itu ibarat paradigma fasisme (NAZI) di eropa, semua punya masa lalu kelam dijamannya.

    ingat ga ? pas dulu ahmad dhani kampanye politik utk si wowo, nyanyi pake seragam gestapo, dia jadi gunjingan publik dan sempat disorot oleh media dijerman sono.

    "telling lies is sometimes acceptable,
    when the truth is too difficult to believe"

  5. #25
    pelanggan setia
    Join Date
    May 2011
    Posts
    4,958
    Sejarah ditulis yang menag, demikian sih katanya.

    Lagian kapitalisme juga punya masa kelam, cuma pada ga sadar aja.
    There is no comfort under the grow zone, and there is no grow under the comfort zone.

    Everyone wants happiness, no one wants pain.

    But you can't make a rainbow without a little rain.

  6. #26
    pelanggan setia kandalf's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Posts
    6,050
    Masa kapitalis kelam bisa dibaca di novel-novelnya Charles Dickens yang ditulis di masa-masa Kapitalis sedang ekstrim-ekstrimnya. Walau saat itu, Dickens lebih memakai pendekatan moral untuk merayu para pembacanya meminimalisir dampak kapitalisme.

    Dan buat para pendiri negeri ini, kelamnya kapitalis justru dirasakan oleh mereka. Kapitalisme negeri Belanda adalah motivasi penjajahan atas negeri Indonesia.
    Buat mereka saat itu, Marxisme menjelaskan mengapa kapitalisme itu sebenarnya adalah penindasan terselubung dan kebetulan dampaknya sangat terasa di negeri-negeri terjajah.

    Makanya, di UUD pasal 33, mereka sepakat untuk membatasi kekuatan pemilik modal dan itu terinspirasi dari Marxisme.
    Bahkan yang Islam pun seperti Natsir, Agus Salim, HOS Cokroaminoto, juga mengakui inspirasi Karl Marx dan kemudian menyelaraskannya dengan ajaran Islam.

    Tan Malaka yang jelas2 komunis juga berusaha menjelaskan agama-agama semitik dengan pendekatan Marxis.
    Last edited by kandalf; 25-05-2016 at 12:12 PM.
    Lomba peluk2an di Citos: 30 November 2013
    Lomba dorong2an di Candra Naya (dkt Glodok): 8 Desember 2013

  7. #27
    pelanggan sejati surjadi05's Avatar
    Join Date
    Jun 2011
    Posts
    9,355
    Iya justru masalahnya di indo komunisme itu kan dianggap "aliran kepercayaan" kayak atheisme akibat suksesnya "brainwash" orba, dan faktanya pki juga melakukan pembrontakan lebih dari sekali, menurut gw 2 point itu yg paling vital/fatal makanya yg penting "pembelajaran" dulu antara perbedaan itu, n menurut gw sih caranya udah benar sekarang melalui kampus n seminar2 walo sering digerebek sama fpi n pp,::
    you meet someone
    you two get close
    its all great for awhile
    then someone stops trying
    Talk less, awkward conversations, the drifting
    No communication whatsoever
    Memories start to fade
    Then the person you know become the person u knew
    That how it goes. Sad isn't it?

  8. #28
    pelanggan setia
    Join Date
    May 2011
    Posts
    4,958
    DI/TII kalo gak salah melakukan pemberontakan lebih dari sekali juga. RMS sampe saat ini masih memberontak. Tapi kenapa hanya PKI yang jadi musuh abadi? kenapahhhhh
    There is no comfort under the grow zone, and there is no grow under the comfort zone.

    Everyone wants happiness, no one wants pain.

    But you can't make a rainbow without a little rain.

  9. #29
    pelanggan setia mobyokuzan's Avatar
    Join Date
    Jul 2012
    Posts
    2,025
    krn yg "menang" memang ingin membuat PKI sbg kambing hitam.

    saat itu kambing hitamnya ada 2 ekor, masyumi dan pki...diantara 2 kambing ini, yg nantinya paling bandot/agresif yg akan ditumbalin buat jadi korban revolusi.

    lalu yg jadi tukang jagal kambingnya siapa !!? yah siapa lagi lah, kalo bukan "simbah" yg satu itu.

    pki memang kejam, tapi politik dibelakangnya lebih kejam lagi.

    "telling lies is sometimes acceptable,
    when the truth is too difficult to believe"

Page 2 of 2 FirstFirst 12

Posting Permissions

  • You may not post new threads
  • You may not post replies
  • You may not post attachments
  • You may not edit your posts
  •