Page 2 of 4 FirstFirst 1234 LastLast
Results 21 to 40 of 69

Thread: kantong plastik berbayar

  1. #21
    Chief Cook etca's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Location
    aarde
    Posts
    11,168
    Belum semuanya menerapkan kayaknya, kapan lalu belanja di swalayan masih gratez kantong plastiknya.
    Di sisi lain oke juga sih mengurangi pemakaian plastik kresek.
    Padahal selama ini plastik bekas pembungkus di swalayan itu biasanya buat tempat sampah

  2. #22
    pelanggan setia Porcelain Doll's Avatar
    Join Date
    Mar 2011
    Posts
    6,347
    Quote Originally Posted by surjadi05 View Post
    Ehh ini perda ya po [MENTION=2140]neofio[/MENTION] kok di batam kemaren gw belanja dikasih gratis, gw lupa nanya soal plastik ini lagi gara2 sebelah gw ada ce cakep
    iya...ada perda di makassar kalo ga salah...ada yg sampah buat dituker sama bayar pajak, jadi dikumpulin terus dituker uang buat bayar pajak
    lumayan...sampah berkurang...yg ngumpulin juga seneng soalnya ngurangin beban buat bayar pajak tahunan atau apa
    Popo Nest

  3. #23
    pelanggan sejati surjadi05's Avatar
    Join Date
    Jun 2011
    Posts
    9,355
    Quote Originally Posted by etca View Post
    Belum semuanya menerapkan kayaknya, kapan lalu belanja di swalayan masih gratez kantong plastiknya.
    Di sisi lain oke juga sih mengurangi pemakaian plastik kresek.
    Padahal selama ini plastik bekas pembungkus di swalayan itu biasanya buat tempat sampah
    Pernah jadi juragan pemulung ya ca
    ::
    you meet someone
    you two get close
    its all great for awhile
    then someone stops trying
    Talk less, awkward conversations, the drifting
    No communication whatsoever
    Memories start to fade
    Then the person you know become the person u knew
    That how it goes. Sad isn't it?

  4. #24
    pelanggan setia Fere's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Location
    Depan RSJ-KM
    Posts
    6,120
    Quote Originally Posted by surjadi05 View Post
    Ehh ini perda ya po [MENTION=2140]neofio[/MENTION] kok di batam kemaren gw belanja dikasih gratis, gw lupa nanya soal plastik ini lagi gara2 sebelah gw ada ce cakep
    Gw malah keingetan sama kasir indomaret
    yang make kresek item


    ---------- Post Merged at 09:53 PM ----------

    Ternyata bukan indomaret,
    tapi alfamart

    http://www.kopimaya.com/forum/showth...321#post245321


  5. #25
    tsu's Avatar
    Join Date
    Aug 2011
    Location
    Rainbow Trout
    Posts
    5,365
    gw dari kemrn, nyoba ke alfa, giant, super indo semuanya kasih option dulu
    dan lucu nya, ekspresi si kasir kayanya kok lebih lega pada saat gw bilang klo gw bawa tas sendiri (gw kemana2 emang bawa ransel)

  6. #26
    pelanggan setia mbok jamu's Avatar
    Join Date
    Oct 2012
    Posts
    3,417
    Memang lebih enak bawa tas sendiri, mbok pakai yang dari bahan rami, kuat, ndak jebol. Murah, kalau ndak salah hanya $5.





    Berapa kali mudik bawa tas-tas rami untuk oleh-oleh. Berarti sekarang terpakai ya?
    "The two most important days in your life are the day you are born and the day you find out why." - Mark Twain

  7. #27
    pelanggan setia Porcelain Doll's Avatar
    Join Date
    Mar 2011
    Posts
    6,347
    kepake banget, mbok
    sekarang malah ada yg inisiatif bikin kantong sendiri dari kantong bekas terigu segitiga biru
    bahannya kuat dan awet
    Popo Nest

  8. #28
    pelanggan setia red>,<hair's Avatar
    Join Date
    Mar 2011
    Location
    kanatakara
    Posts
    2,824
    maren liat d utub bikin tas belanja pke kaos ... pengen bikin tp kok eman2 kaosnya y

    Anugurihiitusomi

  9. #29
    tsu's Avatar
    Join Date
    Aug 2011
    Location
    Rainbow Trout
    Posts
    5,365
    eh betul tuh, sodara gw yang usaha kecil2an bikin dompet ama pouch dari kain juga ngerasain efek positif dari pembatasan tas kresek ini
    banyak yang minta dia bikinin shopping bag dari kain juga, mirip2 yang di gambar simbok itu hahahaha

  10. #30
    pelanggan setia mbok jamu's Avatar
    Join Date
    Oct 2012
    Posts
    3,417
    Nah itu. Mestinya masyarakat Indonesia bisa melihat peluang tsb.

    Negara Cina terkenal dengan barang-barang plastiknya, murmer katanya, tapi kan ndak eco friendly. Indonesia mestinya ndak ikut-ikutan negara-negara miskin, ikut-ikutan beli plastik.

    Mestinya bikin produk tandingan yang eco friendly yang makin dilirik dan dijadikan opsi saat ini. Mestinya banyak penduduk banyak kreativitas, sampai bisa mandiri pakai ploduk ploduk cendili.

    Syukur-syukur kalau sibuk berkarya ndak sempat bikin anak banyak, kemiskinan berkurang.
    "The two most important days in your life are the day you are born and the day you find out why." - Mark Twain

  11. #31
    pelanggan setia mobyokuzan's Avatar
    Join Date
    Jul 2012
    Posts
    2,025
    Quote Originally Posted by tsu View Post
    gw dari kemrn, nyoba ke alfa, giant, super indo semuanya kasih option dulu
    dan lucu nya, ekspresi si kasir kayanya kok lebih lega pada saat gw bilang klo gw bawa tas sendiri (gw kemana2 emang bawa ransel)
    disurabaya juga gitu, tadi baru belanja di indomaret krn ada promo jsm, kalo pake kresek disuruh nambah 200, krn belanjaan gw butuh 2 kresek, gw paksa kasirnya utk masukin ke 1 kresek kudu cukup.

    wkwkwk gw dikasih 1 kresek gratis krn memang ga muat kalo dipaksa ke 1 kresek.

    "telling lies is sometimes acceptable,
    when the truth is too difficult to believe"

  12. #32
    pelanggan sejati surjadi05's Avatar
    Join Date
    Jun 2011
    Posts
    9,355
    Quote Originally Posted by mbok jamu View Post
    Nah itu. Mestinya masyarakat Indonesia bisa melihat peluang tsb.

    Negara Cina terkenal dengan barang-barang plastiknya, murmer katanya, tapi kan ndak eco friendly. Indonesia mestinya ndak ikut-ikutan negara-negara miskin, ikut-ikutan beli plastik.

    Mestinya bikin produk tandingan yang eco friendly yang makin dilirik dan dijadikan opsi saat ini. Mestinya banyak penduduk banyak kreativitas, sampai bisa mandiri pakai ploduk ploduk cendili.

    Syukur-syukur kalau sibuk berkarya ndak sempat bikin anak banyak, kemiskinan berkurang.
    Bener tuh bahan dari kelapa, dari daun, batang, buah sampe akarnya bisa dipake dan di indo banyak sekali kelapa
    you meet someone
    you two get close
    its all great for awhile
    then someone stops trying
    Talk less, awkward conversations, the drifting
    No communication whatsoever
    Memories start to fade
    Then the person you know become the person u knew
    That how it goes. Sad isn't it?

  13. #33
    pelanggan setia Yuki's Avatar
    Join Date
    Apr 2011
    Location
    Buitenzorg
    Posts
    6,366
    bukankah tsu juga tinggal di surabaya?

    OT
    CURE SUNSHINE WA KAKKOSUGIRU.

  14. #34
    pelanggan setia mobyokuzan's Avatar
    Join Date
    Jul 2012
    Posts
    2,025
    setahu gw dia tinggal di mojokerto cmiiw

    haish mojokerto, gw paling benci kata ini, jadi inget mantan, sial

    "telling lies is sometimes acceptable,
    when the truth is too difficult to believe"

  15. #35
    pelanggan sejati surjadi05's Avatar
    Join Date
    Jun 2011
    Posts
    9,355
    Mantan mah jangan diingat mob, emangnya pahlawan
    you meet someone
    you two get close
    its all great for awhile
    then someone stops trying
    Talk less, awkward conversations, the drifting
    No communication whatsoever
    Memories start to fade
    Then the person you know become the person u knew
    That how it goes. Sad isn't it?

  16. #36
    pelanggan setia heihachiro's Avatar
    Join Date
    Mar 2011
    Location
    little nong
    Posts
    2,614
    mantan yg ga jadi manten ya

    eniwei, back to laptop, di sini tadinya sih cuma supermarket atau jaringan toko gede aja yg memberlakukan kantong belanja berbayar, tapi mulai 1 Januari kemaren semua toko ataupun pasar menerapkan kebijakan plastik belanjaan berbayar
    next year™

  17. #37
    tsu's Avatar
    Join Date
    Aug 2011
    Location
    Rainbow Trout
    Posts
    5,365
    udah di Surabaya sekarang

    anw, yang lucu kemaren di ACE , kresek nya bagus tebel gitu cuman dihargain 200 perak pas di konter saya bilang "loh mbak, masa segini 200 ? harusnya kan 1000 nih"

    kata si mbak nya " nggak pak, ini harusnya gratis, kita cuman ikut pemerintah aja"


  18. #38
    pelanggan setia serendipity's Avatar
    Join Date
    Mar 2011
    Location
    Jakarta
    Posts
    4,775
    di Ace Hardware barangnya dah mahal, jadi sebenernya ngasih plastik gak rugi juga sih buat mereka

    ---------- Post Merged at 11:08 AM ----------

    Di Giant kemaren pas beli lemon, akhirnya beli tas yang bahannya kain itu.. sekitar 24.000. Suka aja sama desain gambarnya

    Lucunya pas selesai belanja, ada cici yang beli aqua 1,5 liter sejumlah 4 botol... terus dia tenteng gitu aja sampe ke lantai 2....
    Gak kebayang kalo jatuh terus botolnya rusak airnya keluar, bukannya malah lebih rugi yah

  19. #39
    pelanggan sejati surjadi05's Avatar
    Join Date
    Jun 2011
    Posts
    9,355
    INDRAMAYU- Sejumlah minimarket memilih menghentikan penerapan program plastik berbayar karena regulasinya dinilai tidak jelas. Selain itu, programtersebut juga tak efektif mengurangi sampah plastik karena harganya terlalu murah.

    Selama ini, sebagian besar masyarakat memilih membayar kantong plastik daripada membawa tas belanjaan sendiri. “Bayarnya cuma Rp200 per plastik. Jadi lebih baik bayar saja daripada repot harus bawa plastik sendiri dari rumah,” ujar Maman,39 salah seorang warga Kelurahan Margadadi, Kecamatan/Kabupaten Indramayu.

    BERITA REKOMENDASI

    Pengusaha Tambang Berjatuhan, Bisnis Ritel Miliki Prospek Baik

    Koran Bekas Disulap Jadi Pengganti Kantong Plastik

    Diet Plastik, Buka Peluang Perajin Kain Perca

    Maman mengaku dikenakan kebijakan itu saat berbelanja di sebuah minimarket di Kecamatan Indramayu, sejak satu pekan terakhir. Meski memilih membayar plastik, namun dia juga mempertanyakan aliran uang hasil pembayaran dari konsumen.

    “Uangnya nanti buat apa, kan kita tidak tahu. Apakah untuk minimarketnya atau untuk pemerintah, jadi masih belum jelas,” ungkapnya.

    Dia mengaku setuju dengan adanya kebijakan pengurangan penggunaan plastik di masyarakat. Namun, bukan dengan cara menyuruh masyarakat membayar plastik saat berbelanja.

    Sementara itu, saat dikonfirmasi, salah seorang pramuniaga di sebuah minimarket, mengakui minimarket tempatnya bekerja sempat menerapkan kebijakan plastik berbayar ter sebut. Namun, saat ini manajemen tempatnya bekerja tidak lagi menerapkan kebijakan itu.

    “Tidak jelas uang pembayaran plastik dari konsumen nanti digunakan untuk apa. Manajemen kebingungan soal itu dan akhirnya memutuskan untuk tidak lagi menerapkan plastik berbayar,” kata pramuniaga yang tidak mau disebut namanya.

    Anggota DPRD Kabupaten Indramayu Azun Mauzun mengaku sangat tidak setuju dengan adanya kebijakan plastik berbayar di minimarket. Menurutnya, kebijakan itu justru membebani masyarakat. “Saya sangat setuju kebijakan pengurangan penggunaan plastik. Tapi, caranya yang saya anggap masih belum tepat,” kata dia.

    Azun menilai, untuk mengurangi penggunaan plastik, maka harus dengan cara edukasi. Hal itupun dimulai terlebih dulu dari pemerintah dan pabrik yang biasa menggunakan plastik untuk kemasan produknya.

    Azun menyebutkan, banyak pabrik di Indonesia yang menggunakan plastik sebagai kemasan produk mereka seperti minuman dan mi instan. “Seharusnya diawali dan dicontohkan dulu oleh pabrik-pabrik besar. Jangan rakyat yang dijadikan contoh,” tandas Azun.

    Kebijakan kantong plastik berbayar sebesar Rp200 dikeluarkan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) RI dalam surat edarannya yang mulai berlaku sejak 21 Februari lalu. Meski demikian, saat ini kebijakan tersebut masih dalam tahap penyelesaian evaluasi. (wdi)


    Benerr juga ya, trus duit terkumpulnya buat apa, ga ada persturan yg mengatur duit konsumen buat apa, atau harus di salurkan dimana kemaren ada ngomong2 sama nanajemen salah satu supermarket katanya dia juga belum tahu, duh masak dikorupsi lagi
    you meet someone
    you two get close
    its all great for awhile
    then someone stops trying
    Talk less, awkward conversations, the drifting
    No communication whatsoever
    Memories start to fade
    Then the person you know become the person u knew
    That how it goes. Sad isn't it?

  20. #40
    pelanggan setia Yuki's Avatar
    Join Date
    Apr 2011
    Location
    Buitenzorg
    Posts
    6,366
    nah jadi bisa diambil hikmahnya kan kebijakan ini

    lain kali kalo mau beginian gak usah tanggung-tanggung...........satu kantong plastik bayar 2 juta
    Last edited by Yuki; 06-03-2016 at 09:33 PM.
    CURE SUNSHINE WA KAKKOSUGIRU.

Page 2 of 4 FirstFirst 1234 LastLast

Posting Permissions

  • You may not post new threads
  • You may not post replies
  • You may not post attachments
  • You may not edit your posts
  •