Dear all,
Buat temanteman yang dulu pernah ikutan kegiatan kami, atau pernah baca ceritanya saat masih aktif di era ayahnya kopimaya.
Atau siapa saja yang pengen komen juga boleh baca n nimbrung kok.
Pasti pengen tahu kabar mereka kan? Panti yang dikelola oleh pak Indrajit dan ibu Imas.
Sebagai pengingat ini ada copas track recordnya.
Beberapa waktu yang lalu saya dan nudel sudah lama ingin menyinggahi mereka.4 Mei 2008 : Survey ke Panti Asuhan Pemberdayaan Umat
Jl. Suniaraja Gg. Apandi III No. 74/11A Bandung
Uwi3, Nisa, cha_n, david_faisal, kandalf, etca
13 Juli 2008 : Panti Asuhan Pemberdayaan Umat
Jl. Suniaraja Gg. Apandi III No. 74/11A Bandung
kandalf, cha_n, david, kreezys, aya_muaya, prima, tezar, smile03, freya, etca
Sabtu, 16 Mei 2009 : Panti Asuhan Pemberdayaan Umat
Jl. Suniaraja Gg. Apandi III No. 74/11A Bandung
roisz, rully n fam, smile03, aya_muaya, etca,
Kilat n fam, porcelain_doll, bunbun
2010 : Panti Sosial Asuhan Anak Braga
etca ama noodles_maniac, kayaknya dalam rangka survey sebelum Sept 2010
Rabu, 15 September 2010 (beberapa hari setelah lebaran) : Panti Sosial Asuhan Anak Khoerun Nisa,
Jl. Pasar Turi No. 28 Bandung
noodle_maniac, etca, dan XVipea/K@no dari Jakarta
ndableg, porcelain_doll, smile03, om jonru dari Bandung
Sabtu, 13 Feb 2016 :
etca, noodles_maniac, rumus
Butuh 2-3 bulan untuk mensinkronkan jadwal padahal hanya 3 orang saja.
Dan akhirnya terwujud juga setelah enam tahun berlalu tak pernah tahu kabar mereka.
-to be continued-
![kopimaya [dot] kom - Secangkir Kehangatan di Dunia Maya - Powered by vBulletin](images/misc/vbulletin4_logo.png)


Reply With Quote

Popo Nest 




