-
Dalam memilih Jam Tangan ada beberapa poin yg harus diperhatikan :
1. Ukuran.
Ukuran jam tangan harus sesuai dengan tubuh si pemakai, jangan sampai badan ceking pakai arloji besar atau sebaliknya badan gede pake arloji kecil.
2. Pria harus memilih arloji yg gagah, sebaliknya wanita harus menggunakan arloji yang feminim.
3. Arloji harus dipakai ditangan kiri !
Norak sekali orang2 yg menggunakan arloji ditangan kanan, selain mudah rusak juga tidak sesuai dengan design. (coba saja gunakan arloji ditangan kanan lalu putar2 jarumnya...)
4. Perhatikan kualitas bahan, jangan beli arloji yg mudah berkarat.
5. Sesuaikan arloji dengan acara, misalnya untuk olah raga atau kondangan tentu membutuhkan model arloji yg berbeda.
6. Kalau bisa selaraskan warna arloji dengan ban pinggang dan sepatu.
Posting Permissions
- You may not post new threads
- You may not post replies
- You may not post attachments
- You may not edit your posts
-
Forum Rules