Kebanyakan master2 biola tidak mampu beli biola mahal, maka kolektor Biola biasanya meminjamkan biola koleksinya untuk konser, bisa juga sistim sewa.