terima kasih reportasinya jeng Chan, menarik sekali
wow, 38,5 derajat .. anda pasti kepanasan ..

Quote Originally Posted by cha_n View Post
Sebelum meninjau sekolah, kami diundang makan siang dulu. Semua anak harus makan siang di sekolah. Makan siang di sekolah disubsidi oleh negara, orang tua tetap harus bayar tapi sangat murah. Kewajiban makan siang disekolah adalah agar anak mengenal makanan khas negara Jepang, juga mengajarkan anak untuk tidak pilih-pilih makanan. Bahkan anak yang tidak suka sayur pun jadi terbiasa memaka sayur karena melihat teman2nya makan sayur.
Ini makan siang kami


Nasi, sayur toge, ikan goreng asin, dan susu.

Selesai makan, harus membereskan makannya sendiri

ibu-bapak guru jogja ikut membereskan sisa makanan, menaruh piring mangkok, sesama mangkok, sesama gelas disatukan

hasil setelah semua makan, peralatan makan rapih tersusun. Petugas pembersih tinggal angkut saja ...
ga salah makan siang kalian itu

wah, anak Jepang rapih sekali ..