Sebuah folder hari berisi teriakan dan curahan hati..
[puisi]
Kartini Masa Kini
Dulu Kau berkebaya dan memakai jarik
Sekarang kau berjas dan memakai celana panjang seperti laki laki
Dulu Kau dipingit di dalam rumah
Sekarang Kau bebas mau menginap dimana saja dan dengan siapa
DUlu Kau hanya mempunyai sebatas cita agar kaummu setara dengan laki laki
Mempunyai banyak peluang yang sama dengan mereka
Meranah dunia luas bersaing dengan laki laki
Sekarang mimpimu tak lagi maya
Kartini kartini masa kini telah merambah dari segala bidang
Bekerja dengan laki laki dan bersaing menaklukkan dunia
Kartini masa kini tak lagi berkebaya dan berjarik
Kartini masa kini jauh lebih berkinerja di lapangan.
![kopimaya [dot] kom - Secangkir Kehangatan di Dunia Maya - Powered by vBulletin](images/misc/vbulletin4_logo.png)


Reply With Quote



