di rumahku gak ada akuarium ataupun kolam ikan tuh
berarti statement pada post#1 tidak valid

orang melihara ikan karena:
- indah dipandang (ikan hias)
- menghasilkan uang (ikan mas, gurame, lele, dkk)
- mengisi lahan/ruangan/space kosong
- untuk diadu (cupang aduan, yg bisa berkedok)
- mencurahkan kasih sayang kepada sesama makhluk Tuhan. Konon buat pemelihara ikan yang ikannya bisa dikonsumsi, mereka ngga tega jika peliharaannya dimasak dan dan dihidangkan. Apalagi dimakan.