-
Merasa Suaminya Aneh, Nia Daniati Sempat Ajak Farhat ke Psikiater
Sejak menikah pada 2002 lalu, Nia Daniati sebenarnya sudah merasa ada yang aneh dengan gelagat sang suami, Farhat Abbas. Ia pun sempat menganjurkan Farhat untuk menemui psikiater.
Pengacara Nia, H. Indra Sahnun Lubis SH mengungkapkan kliennya itu juga sudah berkonsultasi tentang Farhat ke psikiater Prof. Dr. Dadang Hawari.
"Nia sudah ajak Farhat ke Dr. Dadang Hawari, tapi ia nggak mau. Tapi Dr. Dadang Hawari sudah melihat ciri-ciri khas suaminya, ya sudah dipastikan," ujar Indra, saat ditemui detikHOT, di kantornya, Apartemen Brawijaya, Jakarta Selatan, Selasa (28/1/2014).
Sayangnya, Indra enggan menjelaskan lebih lanjut soal itu. Menurutnya, hal tersebut terlalu pribadi sifatnya.
"Cuma saya tidak bisa menceritakan lebih lanjut lah," ucapnya.
Lalu, beberapa kali Nia melihat Farhat 'tidak normal'? "Ada beberapa kali, sampai akhir kalau dihitung-hitung ada sepuluh kali yah," jawabnya.
http://de.tk/61wXs9
---------- Post Merged at 11:14 AM ----------
Merasa Suaminya Aneh, Nia Daniati Sempat Ajak Farhat ke Psikiater
Sejak menikah pada 2002 lalu, Nia Daniati sebenarnya sudah merasa ada yang aneh dengan gelagat sang suami, Farhat Abbas. Ia pun sempat menganjurkan Farhat untuk menemui psikiater.
Pengacara Nia, H. Indra Sahnun Lubis SH mengungkapkan kliennya itu juga sudah berkonsultasi tentang Farhat ke psikiater Prof. Dr. Dadang Hawari.
"Nia sudah ajak Farhat ke Dr. Dadang Hawari, tapi ia nggak mau. Tapi Dr. Dadang Hawari sudah melihat ciri-ciri khas suaminya, ya sudah dipastikan," ujar Indra, saat ditemui detikHOT, di kantornya, Apartemen Brawijaya, Jakarta Selatan, Selasa (28/1/2014).
Sayangnya, Indra enggan menjelaskan lebih lanjut soal itu. Menurutnya, hal tersebut terlalu pribadi sifatnya.
"Cuma saya tidak bisa menceritakan lebih lanjut lah," ucapnya.
Lalu, beberapa kali Nia melihat Farhat 'tidak normal'? "Ada beberapa kali, sampai akhir kalau dihitung-hitung ada sepuluh kali yah," jawabnya.
http://de.tk/61wXs9
Posting Permissions
- You may not post new threads
- You may not post replies
- You may not post attachments
- You may not edit your posts
-
Forum Rules