-
Di rumah ada beberapa pohon-pohon yang sengaja ditanam di halaman depan
untuk dimanfaatkan orang lain, biasanya orang yang butuh bilang permisi dulu ke
orang di rumah. Biasanya ga bilang itu anak-anak usia sekolah SD-SMP terutama
minta buah jambu atau rambutan. Nah yang ga permisi biasanya dimarahin, apalagi
memetik sambil merusak pohonnya tapi yang minta dengan baik sering dikasih.
Tags for this Thread
Posting Permissions
- You may not post new threads
- You may not post replies
- You may not post attachments
- You may not edit your posts
-
Forum Rules