Bahkan pikiran pun membutuhkan pelarian.
Aku mencari nada-nada dan memaksa diriku mengingat
pada wajah-wajah yang bertaburan saat keping-keping masa
merona.
Sungguh aku tidak sanggup.
Aku tidak sanggup dikuasai pesonamu.