
Originally Posted by
GiKu
gw pernah nyetrum hapi lebih dari 48 jam
no what what - aman2 aja
sepertinya yg meledak2 itu penyebabnya ada karena batre yg dipake tidak memiliki IC protection
Rangkaian IC protection berfungsi untuk menjaga baterai dari kelebihan pengisian/over charge dan kelebihan beban karena HP sort circuit.
Jadi dengan ada nya rangkaian IC protection dapat mencegah baterai jadi gembung.
Baterai jadi gembung karena panas yang berlebihan dari kelebihan pengisian atau HP yang sort circuit (koslet).