Page 7 of 10 FirstFirst ... 56789 ... LastLast
Results 121 to 140 of 198

Thread: Dear Puisi Hatimu Hari ini

  1. #121
    Barista Nharura's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Location
    Di Hatimu
    Posts
    5,072
    tak ingin memimpikan apapun
    karena memang tak ingin bermimpi
    tapi,bukan berarti tak ingin ada harapan
    meski kapanpun tak muncul mentari.

    Tak ingin tangan memunggut bulan
    karena memang tak ingin menggapainya.
    Tapi,bukan berarti tak suka bayangan
    sinarnya yg terlampau indah,
    hingga malu menusuk dahaga.
    Penulis Sastra, Penyayang Hewan, PNS biasa

    "Sedekah Aja "

    Sastra - > Dear Diary Inspirasi

    Kucing - > Semua Tentang Kucing

    PNS - > Sukses Mengabdi Pada Negara

  2. #122
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    Seandainya aku lelaki, pasti kau kunikahi
    Tapi aku bukan lelaki

    Seandainya aku pengemis
    Tentu aku tak butuh harga diri untuk mencintaimu
    Lagipula, siapa yang mau peduli pada pengemis?

    Ah, seandainya kau...
    benar-benar nyata
    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  3. #123
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    Bapak

    Bawakan aku batu, dari jauh nafasmu,

    Menggapai ke dasar hangat tubuhmu

    Berjam-jam kuhabiskan dikamar ragu,
    bagaimana menggali luka dan memikulnya di punggungku.

    Terlampau lekas
    Hentak kakimu disini, baru saja

    Lalu tiba tiba hari menghitung diri
    Dan semua ingatan tak beraturan

    --
    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  4. #124
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    I come to you from confronting disagree.
    Nights where genital display constantly.

    Thought the best act if Juliet killed Pope
    and Santa misleading day.

    --

    Incurable mind reads unwritten; women, voices, absence.
    Frozen in.
    Packing a journey
    To Eldorado.




    - - - Updated - - -

    Story Telling Lesson

    1.Once upon a time, there was a little girl who wrote in the sand 'take my dreams, O sea'.
    Since then the little girl was never seen again. she has grown into a mature woman, working hard with low wages in the capital, and she never again remember, how it feels to have a dream.


    2.There was a little boy, his mother advised him to hang hopes high as the stars.
    Each after the rain, he climbed into the attic room above, telling stories, dreams, hopes to the stars.
    Until one night, he was surprised to see a falling star.
    Since then the little boy had never believed in anyone.
    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  5. #125
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    Lampu. Tanah.
    Jalanan. Basah.
    Tanya mengalir, tak leluasa.


    --
    Pohon. Tanda baca.
    Kuda. Menara.
    Aku menuju entah.


    --
    Venus.mata.
    Lukisan. Rantai Besi.
    Penjara dua dimensi.


    --
    Lipstik. Topi.
    Lirikan. Jendela.
    Tak pernah menyapa.


    Topi! Topi!
    Heiii .. Topiii!
    Jangan lari! Tunggu!


    You naughty hat..
    Dont sit!
    Kiss me!


    --
    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  6. #126
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    My insanity climbing out a tree
    temporary brings me into the deepest sanctuary
    humming and kissing a liberty

    Oh my youth...
    have you spotted fear occupy the wine cup?

    once we're eighty
    we will pleaded for a pity
    to die like a rose
    painted in the hedge

    Keep pouring..
    Keep pouring me to the wind
    I wanna win!


    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  7. #127
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    I want it as much as i can't have it.
    Spread over horizon
    Complexion the unknown
    Haunts.


    - - - Updated - - -

    Suatu hari aku pernah benar-benar merasa sepi


    “Ma, aku mendapatkan promosi sebagai Manager area yang baru, dan akan segera berangkat ke Manila untuk mengikuti pelatihan”

    “Selama di Jakarta, apa kamu sudah temui pamanmu? Apa kamu ingat, adik bapakmu yang tinggaldi Tangerang?”

    “Iya, aku akan kesana setelah kembali dari Manila Ma”

    “Ha? Kemana kamu bilang? Mama kan bilang kamu harus ke rumah pamanmu!
    Dia punya kenalan yang anaknya sekarang sudah jadi Perwira!
    Ingat Ra, mama sudah jenuh mendengar gunjingan orang!”

    “Klik”

    .....

    Bening,
    Pernah bicara dengan muara?

    Aku pernah…
    Bahkan sampai hanyut ke hulu
    Air penuh di kerongkonganku,
    Paru-paruku menggembung

    Lalu..
    Permukaan air terlihat diatas kepalaku, seperti lingkaran malaikat
    Bening
    Ya, seperti itu rasanya

    Kamu pernah menggambar sepi?
    Aku pernah,

    Waktu itu dinding kamarku masih putih…

    Lalu Sepi mengajakku belajar mewarnai

    ‘cess...cesss…’ sedikit perih
    Tapi kata Sepi, warna merah paling baik menutupi warna putih…

    Lalu, ada relief-relief sepi di lengan kiriku
    Gurat saling silang, lucu sekali

    Kapan-kapan kau akan kuceritakan soal anjing di depan restoran
    Tapi aku harus menelepon mamaku dulu


    Ah, sial
    Ada wanita yang tergeletak ranjangku

    Kenapa…
    dia mirip denganku?
    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  8. #128
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    Tanah lempung dari sol sepatu menempel di ubin putih ruang kerjaku, seperti dosa dari masa lalu menyeruak menuntut balas.
    Lusinan kertas terdorong angin semilir. Sambil mengangkat gagang telepon, di kaca jendela kulihat bayangan tanah lempung, kertas beterbangan, membentuk diriku yang sekarang.. wanita setengah gila yang terkikik-kikik dengan gagang telepon...sambil mengetuk-ngetuk ujung pulpen, memalingkan muka dari wajah sendiri.


    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  9. #129
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    'Please do take care!' you said..as your shadow fading up, i try not to lose my faith...for a while.

    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  10. #130
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    You should vanish faster than my pain...
    how could i not look your eyes screaming for life,

    tasty red blood, set demon free

    keep your heart biting fast,
    fear me
    kiss me!

    drink all insanity in me!
    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  11. #131
    Chief Cook etca's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Location
    aarde
    Posts
    11,168
    Entah bagaimana caranya.
    Daun itu tak boleh gugur.
    Ranting itu tak boleh patah.
    Meski mentari terik menyengat.
    Hujan pun terkadang membandai.

    Kau punya siapa?
    Dia tak punya siapasiapa.
    Diam hanyalah gelisah tanpa kata.

  12. #132
    pelanggan setia beastmen85's Avatar
    Join Date
    Apr 2011
    Location
    The Dreamcloud
    Posts
    3,046
    galau! LOL

    waktu yg hilang.
    kenangan lari terbang.
    ke awang-awang
    getir, menatap kedepan, remang-remang
    waktu merayap tenang
    ingin kebelakang, tidak bisa! aku lekang!
    pelan... mati menjelang
    jiwaku terbang
    angan melayang
    aku dirumah.
    because, imagination is a part of reality-

  13. #133
    pelanggan setia beastmen85's Avatar
    Join Date
    Apr 2011
    Location
    The Dreamcloud
    Posts
    3,046
    saat kau merindukan sesuatu
    saat kau bukanlah sesuatu
    saat kau cumalah benda dari tanah lempung
    saat kau diinjak2 oleh sepatu baru
    saat kau melihat keatas sedangkan semua acuh
    ...

    saat kau sudah selesai dengan semua itu
    SAAT
    KAU
    HIDUP
    because, imagination is a part of reality-

  14. #134
    pelanggan setia beastmen85's Avatar
    Join Date
    Apr 2011
    Location
    The Dreamcloud
    Posts
    3,046
    #Stalking

    karena aku tidak polos lagi
    karena aku tidak berhujan ria sambil bugil
    karena cinta memang adiktif
    karena nafsu tak punya akhir
    karena dunia maya memang efektif
    karena jarak yg musti dilalui
    karena ibuku yg melacur tiap hari
    karena guruku yg suka menampar murid
    karena berita yg kubaca tiap pagi
    karena film kartun yg kutonton tiap hari
    karena aku hidup tiap detik
    karena sarapan yg kumuntahkan tadi pagi
    karena perih dalam hati tak terobati
    karena teman2ku begitu baik
    karena aku suka mengetik
    karena dunia sudah sinting
    KARENA
    AKU
    SAKIT


    *ketawa sinting

    ---------- Post Merged at 11:15 PM ----------

    #Stalking

    karena aku tidak polos lagi
    karena aku tidak berhujan ria sambil bugil
    karena cinta memang adiktif
    karena nafsu tak punya akhir
    karena dunia maya memang efektif
    karena jarak yg musti dilalui
    karena ibuku yg melacur tiap hari
    karena guruku yg suka menampar murid
    karena berita yg kubaca tiap pagi
    karena film kartun yg kutonton tiap hari
    karena aku hidup tiap detik
    karena sarapan yg kumuntahkan tadi pagi
    karena perih dalam hati tak terobati
    karena teman2ku begitu baik
    karena aku suka mengetik
    karena dunia sudah sinting
    KARENA
    AKU
    SAKIT


    *ketawa sinting
    because, imagination is a part of reality-

  15. #135
    dokter RSJ - KM ancuur's Avatar
    Join Date
    May 2011
    Location
    RSJ - KM Jabatan:____ Dokter Jiwa
    Posts
    15,694
    Semilir angin menyejukkan suasana pagi ceria…
    Mentari selalu menyinari dunia tanpa henti…
    Begitupun dirimu selalu terlihat cantik…

    Cinta dan setiamu penyemangat nurani…
    Sayangmu penghangat hati…
    Arti hadirmu menambah indah waktu yang kulalui…

    Senyum dan candamu mewarnai pelangi duniaku….
    Ceriamu meramaikan sepi-sepi hariku….
    Entah..apalah makna hidupku tanpamu….

    Bertahanlah tuk selalu ada disisiku...
    Karna hidupku tiada berwarna jika tak melihatmu…
    Lidahku kan terasa kelu..jika tiada hari tanpa memujimu….


    bojong kenyot juli 7, 1777

  16. #136
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    Take my lips deep to your throat..turn the sense into flame. Scream so pretty, walk from me never..

    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  17. #137
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    Aku buta cahaya, tak peka purnama sedang menyabit dirinya.
    Aku adalah daun renta beterbangan ke segala entah.
    Lalu kau dengan mata berkaca menebar basah duka.
    Sejak kapan cinta berjangkit bagai kusta,
    di tubuhmu yang kusesap sekali saja?
    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  18. #138
    Chief Cook etca's Avatar
    Join Date
    Feb 2011
    Location
    aarde
    Posts
    11,168
    Erase, Write, Delete, Write.
    Slice it!

  19. #139
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    Pedengaranku terhalang pekik sendiri
    Laba-laba menjaring pelangi
    Tanah kering tertancap duri bunga
    Matahari yang lelah
    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

  20. #140
    pelanggan setia Alethia's Avatar
    Join Date
    Jan 2012
    Posts
    4,095
    Mey,

    Hatimu berada ribuan mil dari sini,
    tak tembus jangkau mataku

    Like a 'sleep walker' that never answer,

    Namun cinta adalah anak-anak hujan yang tabah
    pun betapa dalam retak tanah
    bulir buah dan bunga selalu terlahir disana.

    ---
    untuk adik Mey, cepat sembuh ya dek..
    Jangan kamu bilang dirimu kaya, bila tetanggamu memakan bangkai kucingnya.
    -Rendra

Page 7 of 10 FirstFirst ... 56789 ... LastLast

Tags for this Thread

Posting Permissions

  • You may not post new threads
  • You may not post replies
  • You may not post attachments
  • You may not edit your posts
  •