setiap yg bernyawa
akan menemui kematian
disaat ia ada,
kemudian menjadi tak ada.
Disanalah,kenangan sgt berarti.
Dan tak tergantikan dgn apapun.