Melahirkan mau normal atau caesar, itu merupakan perjuangan seorang ibu membantu para bapak memperpanjang keturunan di muka bumi ini. Normal mungkin sakit saat prosesnya, tetapi lumayan cepat pemulihannya. Sedang caesar mungkin gak sakit saat proses kelahirannya, tetapi mengandung banyak resiko, terutama bisa bablas ketika di meja operasi plus recovery yang gak secepat normal (gwe bisa ngomong gini karena gwe ngalamin dua-duanya).
Jadi pliss, hargai istrimu yang sudah mempertaruhkan nyawanya melahirkan keturunan kalian