Originally Posted by
ndugu
saya menggunakan beberapa rekening karena masing2 rekening jenisnya berbeda2, apa yang bisa dilakukan di masing2 rekening juga beda2, tapi terutamanya demi keamanan. rekeningku yang paling aktif itu rekening checking (yang pertama), di mana saya menerima gaji, membayar tagihan ini itu, terasosiasi pada akun ini itu, menulis cek, narik duit di ATM juga pake kartu atm rekening ini. jadi, buatku itu rekening yang paling ter-ekspos dengan 'dunia luar', dan nomer rekening bank itu juga yang paling terekspos. sehingga kalo ada apa2, misalnya kartu atmku hilang dan dipake orang, ato surat cek saya lost in the mail (cek kan biasa tercetak nomer rekeningmu), ato for whatever reason ada kasus penipuan ato apa deh, maka hanya rekening itu yang kena. makanya saya juga ga taro banyak2 duit di situ, for the same reason saya tidak menggunakan debit card untuk transaksi (mending pake kartu kredit kalo ada). kalo ada yang mencoba mencelupkan tangannya ke rekening itu, there is nothing much there. plus, rekening ini tidak ada bunga, jadi saya juga tidak ada insentif naro duit banyak2 di situ.