PDA

View Full Version : UEFA Champions League 2013/2014



ga_genah
30-08-2013, 12:25 AM
Ini Dia kontestan Fase Grup Liga Champions 2013/2014


Seluruh 32 kontestan babak fase grup Liga Champions musim 2013/2014 akhirnya didapat. AC Milan, Arsenal serta delapan tim lain yang lolos dari babak playoff menggenapi jumlah tersebut.

Arsenal dan Milan menjadi dua tim papan atas yang harus berjuang melalui babak playoff Liga Champions. Keduanya akhirnya meraih tiket ke babak utama dengan meyakinkan: The Gunners menyingkirkan Fenerbahce dengan agregat 5-0, sementara Rossoneri melewati hadangan PSV Eindhoven dengan agregat 4-1.

Total ada 10 tim yang lolos dari fase playoff ini. Selain Milan dan Arsenal ada juga Austria Wien, Basel, Viktoria Plzen, Celtic, Steaua Bucuresti, Real Sociedad, Schalke 04 dan Zenit Saint Petersburg.

Kesepuluh tim tersebut akan bergabung bersama 22 klub lain yang lolos otomatis ke fase grup. Mereka yang lebih dulu mendapat tempat di babak utama ini adalah Bayern Munich, Barcelona, Chelsea, Real Madrid, Manchester United, Porto, Benfica, Atletico Madrid, Shakhtar Donetsk, Marseille, CSKA Moscow, Paris Saint Germain, Juvetus, Manchester City, Ajax Amsterdam, Borussia Dortmund, Olympiakos, Galatasaray, Bayern Leverkusen, Copenhangen, Napoli dan Anderlecht.

Seluruh tim tersebut nantinya akan dibagi dalam delapan grup, dan di mana masing-masing klub akan saling berhadapan kandang-tandang dalam format round robin. Pengundian fase grup Liga Champions akan dilakukan pada Kamis (29/8/2013) malam WIB dalam sebuah gala yang digelar di Monako.

Untuk proses pengundian, klub-klub tersebut dibangi dalam empat pot berbeda yang menunjukkan status unggulan mereka di kompetisi tersebut. Penempatan klub di masing-masing pot didasarkan pada UEFA Club Coefficients, yang nilainya merupakan hasil akumulasi poin dari keikutsertaan mereka di Liga Champions, Liga Europa dan hasil kompetisi domestik dalam lima tahun terakhir.

Kontestan Fase Grup Liga Champions 2013/2014

Pot 1
Bayern Munich
Barcelona
Chelsea
Real Madrid
Manchester United
Arsenal
Porto
Benfica

Pot 2
Atletico Madrid
Shakhtar Donetsk
Milan
Schalke
Marseille
CSKA Moscow
Paris Saint-Germain
Juventus

Pot 3
Zenit Saint Petersburg
Manchester City
Ajax
Borussia Dortmund
Basel
Olympiacos
Galatasaray
Bayer Leverkusen

Pot 4
Copenhagen
Napoli
Anderlecht
Celtic
Steaua București
Viktoria Plzen
Spain Real Sociedad
Austria Wien

saus (http://sport.detik.com/sepakbola/read/2013/08/29/071647/2343662/1033/ini-dia-kontestan-fase-grup-liga-champions-2013-2014)


dan grup neraka sudah mulai bermunculan

sampai jam 12:25 waktu ::KM::
Group A: MANCHESTER UNITED, Shakhtar Donetsk
Group B: Real Madrid, Juventus
Group C: Benfica, Paris St Germain,
Group D: Bayern Munich, CSKA Moscow
Group E: CHELSEA, Schalke
Group F: ARSENAL, Marseille
Group G: Porto, Atletico Madrid
Group H: Barcelona, AC Milan

komentar orang UEFA

AC Milan now... Group H. It's Barcelona again! I think that's three years in a row those two have been drawn together. Still, Milan have Mario Balotelli now which changes everything*.

kacau, Milan ama Barca lagi...

12:36 waktu ::KM::
Group A: MANCHESTER UNITED, Shakhtar Donetsk, Bayer Leverkusen
Group B: Real Madrid, Juventus, Galatasaray
Group C: Benfica, Paris St Germain, Olympiakos
Group D: Bayern Munich, CSKA Moscow, Manchester City
Group E: CHELSEA, Schalke, Basel
Group F: ARSENAL, Marseille, Borussia Dortmund
Group G: Porto, Atletico Madrid, Zenit St Petersburg
Group H: Barcelona, AC Milan, Ajax

3 mantan juara CL ada di satu grup ::hihi::

Grup lengkap CL 13/14
12:44 waktu ::KM::

Group A: MANCHESTER UNITED, Shakhtar Donetsk, Bayer Leverkusen, Real Sociedad
Group B: Real Madrid, Juventus, Galatasaray, Copenhagen
Group C: Benfica, Paris St Germain, Olympiakos, Anderlecht
Group D: Bayern Munich, CSKA Moscow, Manchester City, Viktoria Plzen
Group E: CHELSEA, Schalke, Basel, Steaua Bucharest
Group F: ARSENAL, Marseille, Borussia Dortmund, Napoli
Group G: Porto, Atletico Madrid, Zenit St Petersburg, Austria Vienna
Group H: Barcelona, AC Milan, Ajax, CELTIC

Kingform
30-08-2013, 10:32 AM
wah, grupnya juve kok berat gini....::doh::

Neptunus
30-08-2013, 03:43 PM
Celtic no hope deh di grup H ::nangis2::

Dukung Napoli juga deh, kan ada om Beni ama Reina :D

ga_genah
30-08-2013, 04:31 PM
Jadwal

Fase Grup – Matchday 1 18 – 19 September 2013
Fase Grup – Matchday 2 2 – 3 Oktober 2013
Fase Grup – Matchday 3 23 – 24 Oktober 2013
Fase Grup – Matchday 4 6 – 7 November 2013
Fase Grup – Matchday 5 27 – 28 November 2013
Fase Grup – Matchday 6 11 – 12 Desember 2013
Babak 16 Besar
Round of 16, first leg 19 – 20 & 26 – 27 Februari 2014
Round of 16, second leg 12 – 13 & 19 – 20 Maret 2014
Quarter-finals 2 – 3 April 2014 (leg 1) dan
9 – 10 April 2014 (leg 2)
Semi-finals 23 – 24 April 2014 (leg pertama)
30 April – 01 Mei 2014 (leg kedua)
Final (Estádio da Luz, Lisbon) 25 Mei 2014

---------- Post Merged at 04:31 PM ----------

Jadwal Matchday #1 – Rabu 18 September 2013 Grup

Man United v Bayer L — di Old Trafford A
Real Sociedad v Shakhtar Donetsk — di Anoeta, San Sebastián A
Galatasaray v Real Madrid — di Türk Telekom Arena, Istanbul B
Copenhagen v Juventus — di Parken, Copenhagen B
Benfica v Anderlecht — di Estádio da Luz, Lisbon C
Olympiacos v PSG — di Karaiskakis Stadium, Piraeus C
Bayern v CSKA Moscow — di Allianz Arena, Munich D
Viktoria Plzen v Man City — di Doosan Arena, Plzen D


Jadwal Matchday #1 – Kamis 19 September 2013 Grup

Schalke 04 v Steaua Bucuresti — di VeltinsArena, Gelsenkirchen E
Chelsea v Basel — di Stamford Bridge, London E
Marseille v Arsenal — di Stade Vélodrome, Marseille F
Napoli v B. Dortmund — di Stadio San Paolo, Naples F
Austria Wien v Porto — di ErnstHappelStadion, Vienna G
Atletico v Zenit — di Vicente Calderón, Madrid G
Milan v Celtic — di San Siro, Milan H
Barcelona v Ajax — di Camp Nou, Barcelona H


Jadwal Matchday #2 – Rabu 2 Oktober 2013 Grup

Basel v Schalke 04 — di St. JakobPark, Basel E
Steaua Bucuresti v Chelsea — di Arena Nationala, Bucharest E
B. Dortmund v Marseille — di Signal Iduna Park, Dortmund F
Arsenal v Napoli — di Emirates Stadium, London F
Zenit v Austria Wien — di Petrovsky Stadium, Saint Petersburg G
Porto v Atletico — di Estádio do Dragăo, Porto G
Ajax v Milan — di Amsterdam Arena, Amsterdam H
Celtic v Barcelona — di Celtic Park, Glasgow H


Jadwal Matchday #2 – Kamis 3 Oktober 2013 Grup

Shakhtar Donetsk v Man United — di Donbass Arena, Donetsk A
Bayer L v Real Sociedad — di BayArena, Leverkusen A
Juventus v Galatasaray — di Juventus Stadium, Turin B
Real Madrid v Copenhagen — di Santiago Bernabéu, Madrid B
PSG v Benfica — di Parc des Princes, Paris C
Anderlecht v Olympiacos — di Constant Vanden Stock Stadium C
Man City v Bayern — di Etihad Stadium, Manchester D
CSKA Moscow v Viktoria Plzen — di Luzhniki Stadium D


Jadwal Matchday #3 – Rabu 23 Oktober 2013 Grup

Steaua Bucuresti v Basel — di Arena Nationala, Bucharest E
Schalke 04 v Chelsea — di VeltinsArena, Gelsenkirchen E
Arsenal v B. Dortmund — di Emirates Stadium, London F
Marseille v Napoli — di Stade Vélodrome, Marseille F
Porto v Zenit — di Estádio do Dragăo, Porto G
Austria Wien v Atletico — di ErnstHappelStadion, Vienna G
Celtic v Ajax — di Celtic Park, Glasgow H
Milan v Barcelona — di San Siro, Milan H


Jadwal Matchday #3 – Kamis 24 Oktober 2013 Grup

Bayer L v Shakhtar Donetsk — di BayArena, Leverkusen A
Man United v Real Sociedad — di Old Trafford A
Real Madrid v Juventus — di Santiago Bernabéu, Madrid B
Galatasaray v Copenhagen — di Türk Telekom Arena, Istanbul B
Anderlecht v PSG — di Constant Vanden Stock Stadium C
Benfica v Olympiacos — di Estádio da Luz, Lisbon C
CSKA Moscow v Man City — di Luzhniki Stadium, Moscow D
Bayern v Viktoria Plzen — di Allianz Arena, Munich D


Jadwal Matchday #4 – Rabu 6 November 2013 Grup

Shakhtar Donetsk v Bayer L — di Donbass Arena, Donetsk A
Real Sociedad v Man United — di Anoeta, San Sebastián A
Juventus v Real Madrid — di Juventus Stadium, Turin B
Copenhagen v Galatasaray — di Parken, Copenhagen B
PSG v Anderlecht — di Parc des Princes, Paris C
Olympiacos v Benfica — di Karaiskakis Stadium, Piraeus C
Man City v CSKA Moscow — di Etihad Stadium, Manchester D
Viktoria Plzen v Bayern — di Doosan Arena, Plzen D


Jadwal Matchday #4 – Kamis 7 November 2013 Grup

Basel v Steaua Bucuresti — di St. JakobPark, Basel E
Chelsea v Schalke 04 — di Stamford Bridge, London E
B. Dortmund v Arsenal — di Signal Iduna Park, Dortmund F
Napoli v Marseille — di Stadio San Paolo, Naples F
Zenit v Porto — di Petrovsky Stadium, Saint Petersburg G
Atletico v Austria Wien — di Vicente Calderón, Madrid G
Ajax v Celtic — di Amsterdam Arena, Amsterdam H
Barcelona v Milan — di Camp Nou, Barcelona H


Jadwal Matchday #5 – Rabu 27 November 2013 Grup

Steaua Bucuresti v Schalke 04 — di Arena Nationala, Bucharest E
Basel v Chelsea — di St. JakobPark, Basel E
Arsenal v Marseille — di Emirates Stadium, London F
B. Dortmund v Napoli — di Signal Iduna Park, Dortmund F
Porto v Austria Wien — di Estádio do Dragăo, Porto G
Zenit v Atletico — di Petrovsky Stadium G
Celtic v Milan — di Celtic Park, Glasgow H
Ajax v Barcelona — di Amsterdam Arena, Amsterdam H


Jadwal Matchday #5 – Kamis 28 November 2013 Grup

Bayer L v Man United — di BayArena, Leverkusen A
Shakhtar D v Real Sociedad — di Donbass Arena, Donetsk A
Real Madrid v Galatasaray — di Santiago Bernabéu, Madrid B
Juventus v Copenhagen — di Juventus Stadium, Turin B
Anderlecht v Benfica — di Constant Vanden Stock Stadium C
PSG v Olympiacos — di Parc des Princes, Paris C
CSKA Moscow v Bayern — di Luzhniki Stadium, Moscow D
Man City v Viktoria Plzen — di Etihad Stadium, Manchester D


Jadwal Matchday #6 – Rabu 11 Desember 2013 Grup

Man United v Shakhtar Donetsk — di Old Trafford A
Real Sociedad v Bayer L — di Anoeta, San Sebastián A
Galatasaray v Juventus — di Türk Telekom Arena, Istanbul B
Copenhagen v Real Madrid — di Parken, Copenhagen B
Benfica v PSG — di Estádio da Luz, Lisbon C
Olympiacos v Anderlecht — di Karaiskakis Stadium, Piraeus C
Bayern v Man City — di Allianz Arena, Munich D
Viktoria Plzen v CSKA Moscow — di Doosan Arena, Plzen D


Jadwal Matchday #6 – Kamis 12 Desember 2013 Grup

Schalke 04 v Basel — di VeltinsArena, Gelsenkirchen E
Chelsea v Steaua Bucuresti — di Stamford Bridge, London E
Marseille v B. Dortmund — di Stade Vélodrome, Marseille F
Napoli v Arsenal — di Stadio San Paolo, Naples F
Austria Wien v Zenit — di ErnstHappelStadion, Vienna G
Atletico v Porto — di Vicente Calderón, Madrid G
Milan v Ajax — di San Siro, Milan H
Barcelona v Celtic — di Camp Nou, Barcelona H

noodles maniac
22-10-2013, 08:12 PM
Milan vs Barca = ... vs ...

Madrid vs Juve = ... vs ...

dipasang-dipasang :evilgrin:

Mudah-mudahan MU bisa menang lawan Sociedad..

noodles maniac
23-10-2013, 06:15 AM
Pada akhirnya Barca vs Milan berakhir imbang 1-1

Next match... Madrid vs Juve tuh...

summon thin.king sama bradon heat Kingform ah :ketok:

Kingform
23-10-2013, 10:14 AM
milan vs milan? emang inter lolos ke UCL del? ::oops::

:run:

noodles maniac
24-10-2013, 06:58 AM
Hasil pertandingan Liga Champions semalem...


FT: Anderlecht 0 - 5 Paris Saint Germain

FT: Real Madrid 2 - 1 Juventus

FT: Bayer Leverkusen4 - 0 Shakhtar Donetsk

FT: Galatasaray 3-1 Kopenhagen

FT: Bayern 5-0 Plzen

FT: Anderlecht 0-5 PSG

FT: Man Utd 1-0 Real Sociedad

Juve dikalahin Madrid tuh, hehe maklum 10 orang sih :P

MU menang euy :joget:

Muenchen sama Leverkusen menggila ;D


milan vs milan? emang inter lolos ke UCL del? ::oops::

:run:

http://uniezen.files.wordpress.com/2013/08/nabilah-yaelah-bro.jpg

Itu typo kaleeee ::ngakak2::

Kingform
24-10-2013, 03:35 PM
muenchen ok lah....bakal jadi sejarah kalo mereka bisa mempertahankan treble nya

juve kayaknya emang belum bisa bersaing di UCL. masih sekedar penggembira :sigh:

Fere
24-10-2013, 04:46 PM
Sebenernya Liga Champions akhir2 ini kurang diminati lho..

Liat aja Liverpool, beberapa musim belakangan gak tertarik
sama sekali buat main di sana.. ;D

noodles maniac
06-11-2013, 06:58 AM
Hasil pertandingan Liga Champions semalem...




Grup A
Real Sociedad 0 - 0 Manchester United
Shakhtar Donetsk 0 - 0 Bayer Leverkusen

Grup B
Kopenhagen 1 - 0 Galatasaray
Juventus 2 - 2 Real Madrid

Grup C Olympiakos 1 - 0 Benfica
Paris Saint Germain 1 - 1 Anderlecht

Grup D
Manchester City 5 - 2 CSKA Moscow
Viktoria Plzen 0 - 1 Bayern Munich



---------- Post Merged at 05:58 AM ----------

PSG lucu ya? di kandang Anderlecht bisa menang 5-0 di kandang sendiri malah cuma menang 1-0 ;))

thin.king
06-11-2013, 10:46 AM
sayang cuma seri
golnya Juve dua"nya gara" Varane ::doh::
untung Casillas mainnya bagus tadi pagi ::oops::

Kingform
06-11-2013, 06:13 PM
payah nih juve...udah unggul duluan, akhirnya cuman seri ::grrr::
makin susah buat lolos ke knock out....belom pernah menang

noodles maniac
07-11-2013, 05:50 AM
Hasil pertandingan liga champions yang beru aja selesai...




Grup E:
Basel 1 - 1 Steaua Bucuresti
Chelsea 3 - 0 Schalke 04

Grup F:
Borussia Dortmund 0 - 1 Arsenal
Napoli 3 - 2 Marseille

Grup G: Atletico Madrid 4 - 0 Austria Wien

Grup H: Ajax 1 - 0 Celtic
Barca 3 - 1 AC Milan



Wuidih...Milan dibantai Barca 3-1, si ga_genah mana nih? ;))

bradon heat
07-11-2013, 09:06 AM
payah nih juve...udah unggul duluan, akhirnya cuman seri ::grrr::
makin susah buat lolos ke knock out....belom pernah menang

seret banget point nya ::arg!::::arg!::

ga_genah
08-11-2013, 10:22 PM
Hasil pertandingan liga champions yang beru aja selesai...



Wuidih...Milan dibantai Barca 3-1, si ga_genah mana nih? ;))

pemain Milan banyak yg cedera, makanya sedikit kalah.... ::hihi::

:kabur:

noodles maniac
28-11-2013, 09:02 AM
MU ngehajar Leverkusen 5-0 ::hohoho::

Dah ada 8 tim yang lolos ke babak berikutnya...::oops::

Grup A
Manchester United

Grup B
Real Madrid (juara grup)

Grup C
Paris Saint Germain (juara grup)

Grup D
Bayern Munich
Manchester City

Grup E
Chelsea

Grup F
-

Grup G
Atletico Madrid (juara grup)

Grup H
Barcelona

Source (http://sport.detik.com/sepakbola/read/2013/11/28/065735/2425854/1033/sudah-8-tim-lolos-ke-16-besar-liga-champions?b99220170)

Kingform
28-11-2013, 12:37 PM
akhirnya juve menang juga ::nangis::
vidal hattrick....::itrocks::

tinggal matchday terakhir lawan galatasaray...moga2 ga kepleset

sheva
28-11-2013, 04:22 PM
Grup F
-

Grup G
Atletico Madrid (juara grup)

Grup H
Barcelona

Source (http://sport.detik.com/sepakbola/read/2013/11/28/065735/2425854/1033/sudah-8-tim-lolos-ke-16-besar-liga-champions?b99220170)
grup F emang maut ya, 3 team masi berpeluang lolos :ngopi:

akhirnya juve menang juga ::nangis::
vidal hattrick....::itrocks::

tinggal matchday terakhir lawan galatasaray...moga2 ga kepleset

betul, ati-ati ntar kena PHP di pekan terkahir ::doh::

noodles maniac
11-12-2013, 12:36 PM
Hasil Liga Champions dini hari tadi..:ngopi:


Grup A
Rabu, 11/12/2013
07:00 WIB Real Sociedad 0 - 1 Bayer Leverkusen
07:00 WIB Manchester United 1 - 0 Shakhtar Donetsk


Grup B
Rabu, 11/12/2013
07:00 WIB Kobenhavn FC 0 - 2 Real Madrid

*pertandingan Galatasaray vs Juventus dihentikan karena lapangan tertutup salju


Grup C
Rabu, 11/12/2013
07:00 WIB Benfica 2 - 1 Paris Saint Germain
07:00 WIB Olympiacos 3 - 1 Anderlecht


Grup D
Rabu, 11/12/2013
07:00 WIB Bayern München 2 - 3 Manchester City
07:00 WIB Viktoria Plzen 2 - 1 CSKA Moscow

Source (http://sport.detik.com/sepakbola/hasilakhir/6/)

Kingform
11-12-2013, 01:01 PM
galatasaray-juve ditunda sehari doang ya...
moga2 juve bisa lolos ke babak selanjutnya [meditasi]

---------- Post Merged at 12:01 PM ----------

Galatasaray Vs Juve Dilanjutkan Kamis Dini Hari WIB

Pertandingan matchday keenam Grup B antara Galatasaray dan Juventus akan dilanjutkan kembali pada Rabu atau Kamis (12/12/2013) dini hari WIB. Demikian konfirmasi dari Asosiasi Sepak Bola Eropa (UEFA).

"Pertandingan Galatasaray vs Juventus akan dilanjutkan pukul 14.00 CET pada Rabu (11/12/2013)," demikian pernyataan resmi UEFA.

Laga Galatasaray dan Juventus itu terpaksa dihentikan wasit akibat cuaca buruk di Istanbul. Pertandingan tersebut ditunda pada menit ke-31 dalam kedudukan 0-0.

Juventus hanya butuh hasil imbang untuk lolos ke 16 besar. Sementara itu, Galatasaray mau tidak mau harus meraih poin penuh jika ingin menemani Real Madrid yang sudah lebih dulu lolos.

noodles maniac
11-12-2013, 07:32 PM
Cuma butuh hasil imbang ya? lolos deh Juve, santai aja :minum2:

ga_genah
11-12-2013, 11:58 PM
Ternyata sneijder membubarkan harapan juve utk lolos...
mudah2an milan nanti bisa lolos...

noodles maniac
12-12-2013, 12:13 AM
ga_genah Milan gak lolos :P

kanal_kiet
12-12-2013, 06:26 AM
akhirnya tim kesayanganku lolos mu,madrid,chelsea

noodles maniac
12-12-2013, 07:56 AM
Hey kanal_kiet gimana bisa suka MU sama Chelsea di waktu bersamaan? ::hihi::

---------- Post Merged at 06:56 AM ----------

Hasil pertandingan dini hari tadi...


Grup B
Rabu, 11/12/2013
07:00 WIB Galatasaray 1 - 0 Juventus

Grup E
Kamis, 12/12/2013
07:00 WIB Schalke 04 2 - 0 Basel
07:00 WIB Chelsea 1 - 0 Steaua Bucuresti

Grup F
Kamis, 12/12/2013
07:00 WIB Napoli 2 - 0 Arsenal
07:00 WIB Marseille 1 - 2 Borussia Dortmund

Grup G
Kamis, 12/12/2013
07:00 WIB Austria Wien 4 - 1 Zenit
07:00 WIB Atlético Madrid 2 - 0 Porto

Grup H
Kamis, 12/12/2013
07:00 WIB Milan 0 - 0 Ajax
07:00 WIB Barcelona 6 - 1 Celtic FC


Peserta babak 16 Besar Liga Champions UEFA

Grup A
Pemenang: Manchester United
Runner-up: Bayer Leverkusen

Grup B
Pemenang: Real Madrid
Runner-up: Galatasaray

Grup C
Pemenang: Paris Saint-Germain
Runner-up: Olympiakos

Grup D
Pemenang: Bayern Munich
Runner-up: Manchester City

Grup E
Pemenang: Chelsea
Runner-up: Schalke 04

Grup F
Pemenang: Borussia Dortmund
Runner-up: Arsenal

Grup G
Pemenang: Atletico Madrid
Runner-up: Zenit St. Petersburg

Grup H
Pemenang: Barcelona
Runner-up: Milan

Milan lolos, malah Juve yang enggak ;D

Too bad Kingform :P

Napoli tragis banget, meski menang 2-0 lawan Arsenal tapi gak lolos :(

Zenit malah lolos ;D

sheva
12-12-2013, 07:57 AM
juve sama napoli ga lolos, miris dah ::doh::
alamat jatah UCL liga italia bakal disunat lagi nih

Kingform
12-12-2013, 10:29 AM
::doh:: ::doh:: ::doh:: ::arg!:: ::arg!:: ::arg!:: :iamdead:
juve emang belom jodoh ama UCL :iamdead:

sheva
12-12-2013, 02:23 PM
yang tersisa dari itali tinggal tim yang katanya punya dna liga champion. :cilukba:
ga tau bisa bertahan sampe berapa lama, soalnya di serie-A aja udah terkapar :facepalm:

Kingform
12-12-2013, 03:27 PM
emang sih..gitu2 tim italia yang paling sering juara UCL ya AC Milan
juve yang menguasai italia aja cuman bisa juara 2 kali :iamdead:

sheva
12-12-2013, 03:45 PM
emang sih..gitu2 tim italia yang paling sering juara UCL ya AC Milan
juve yang menguasai italia aja cuman bisa juara 2 kali :iamdead:


yang ngasih julukan gitu kan wapresnya sendiri.. yang kemaren mau mengundurkan diri, tapi ditahan sama bos besar =)).. kesannya sombong aja.. :ngopi:

seharusnya yang ngomong gitu ya Madrid, sebagai tim yang paling sering juara di UCL. ::bye::

Milan Madrid adalah Tim yang memiliki DNA Liga Champions di dalamnya. ^:)^

ga_genah
12-12-2013, 05:19 PM
^
Milan juga donk...
kan juara 7 kali dibawah madrid 9 kali ::hihi::
dan milan menduduki peringkat pertama List of UEFA club competition winners, masih menang 3 titel dari madrid ama 4 titel dari barca
selan itu, milan bersama boca juniors menjadi "The most successful club in the world" ::hihi::

:kabur:



ga_genah Milan gak lolos :P

uenak aja....
lolos tuh... ::hohoho::

sheva
12-12-2013, 06:03 PM
^
Milan juga donk...
kan juara 7 kali dibawah madrid 9 kali ::hihi::
dan milan menduduki peringkat pertama List of UEFA club competition winners, masih menang 3 titel dari madrid ama 4 titel dari barca
selan itu, milan bersama boca juniors menjadi "The most successful club in the world" ::hihi::

:kabur:


ada fans kakak besar http://i.imgur.com/BSZdsUt.gif

semoga bisa terus sampe ke babak terakhir ya, demi menyelamatkan koefisien dan muka liga italia di eropa. http://i.imgur.com/WnohpI8.gif

noodles maniac
12-12-2013, 08:02 PM
Apa kabar Inter di Liga Champions UEFA ;D

:terpojok:

Hufth....

Gak rela Milan sama Madrid dibilang punya DNA Liga Champions EUFA :nangis3:


semoga bisa terus sampe ke babak terakhir ya, demi menyelamatkan koefisien dan muka liga italia di eropa. http://i.imgur.com/WnohpI8.gif

Tapi ya gak Milan mulu :marah:

Kingform
13-12-2013, 11:14 AM
emang inter lolos UCL? ::oops::

noodles maniac
13-12-2013, 11:37 AM
Makanya itu Kingform, untuk lolos ke Liga Champions aja susahnya minta ampun, sekalinya lolos sering gak hoki pulak http://emoticoner.com/files/emoticons/onion-head/lonely-onion-head-emoticon.gif?1292862642

Kingform
13-12-2013, 12:46 PM
nanti kalo jatah italia berkurang jadi 2 tim tambah susah lagi lolosnya ::hihi:: ::doh:: ::doh::

noodles maniac
13-12-2013, 01:07 PM
Hiks...makin susah aja Inter rebutan tiket Liga Champions :sigh:

Sekarang aja mentok di #4 klasemen Lega Calcio, masih mending lah daripada MIlan :cengir:

sheva
13-12-2013, 05:16 PM
Apa kabar Inter di Liga Champions UEFA ;D

:terpojok:

Hufth....

Gak rela Milan sama Madrid dibilang punya DNA Liga Champions EUFA :nangis3:



Tapi ya gak Milan mulu :marah:

siapa pun bisa ngomong kalo timnya punya dna liga champions, asal mainnya jangan malu-maluin aja.
http://i.imgur.com/pvwG5k5.gif


emang inter lolos UCL? ::oops::

inter sedang mengalami fase yang dilalui juventus di musim 2010-2011. ganti presiden baru, dan ga lolos liga champions.. tapi di musim selanjutnya juara :truestory:

Kingform
13-12-2013, 05:41 PM
liverpool juga punya dna UCL...udah juara 5 kali
tapi belakangan ga pernah lolos UCL lagi ::arg!:: ::arg!:: ::arg!::

sheva
13-12-2013, 06:36 PM
kalo liverpool mah terlalu ekstrim. udah berapa musim doi ga ikut UCL. ::doh::

noodles maniac
13-12-2013, 07:57 PM
Eh Liverpool bukannya tim penggembira aja ya? di Liga Inggris... di Liga Champions... :ninja:

karst
13-12-2013, 09:55 PM
tahun depan liverpool akan kembali dan langsung juara

itsreza
13-12-2013, 10:22 PM
beberapa musim terakhir liga champion selalu membosankan, jelek -_-

noodles maniac
13-12-2013, 10:46 PM
Ngeles aja lu, za ::hihi::

Kingform
14-12-2013, 11:10 AM
Eh Liverpool bukannya tim penggembira aja ya? di Liga Inggris... di Liga Champions... :ninja:
tunggu saja sampe liverpool lolos UCL musim depan ::hohoho::

noodles maniac
14-12-2013, 03:37 PM
Buset deh... gw dikeroyok pens Liverpool nih, tinggal si Fere aja yang belom nongol *kaboooooor http://www.vegegifs.com/smiley-emoticon/roadrunner.gif

Fere
16-12-2013, 07:37 PM
Eh Liverpool bukannya tim penggembira aja ya? di Liga Inggris... di Liga Champions... :ninja:
mulai musim ini sampe 10 musim ke depan gelar tim penggembira
resmi disandang klub merah tetangga sebelah favorit youli del..
::hihi::

ga_genah
16-12-2013, 08:10 PM
Hasil Undian Babak 16 Besar Liga Champions

Man City vs Barcelona
Olympiakos vs Man United
AC Milan vs Atletico Madrid
Bayer Leverkusen vs PSG
Galatasaray vs Chelsea
Schalke vs Real Madrid
Zenit St Petersburg vs Borussia Dortmund
Arsenal vs Bayern Munich

mantab nieh
ada city vs barca dan ada muncen vs arsenal

noodles maniac
16-12-2013, 08:12 PM
MU maksud lu? ndak lah... ::oops::

MU mah lagi bosen jadi juara, kali-kali maen gak di papan atas. Mo liat perseteruan perburuan gelar liga Inggris kayak apa http://emoticoner.com/files/emoticons/onion-head/relax1-onion-head-emoticon.gif?1292862517

Eh Liverpool udah ketemu Mancit belom? mo minta dibante berapa di Ettihad Stadium ? ::ngakak2::

---------- Post Merged at 07:12 PM ----------


Hasil Undian Babak 16 Besar Liga Champions

Man City vs Barcelona --> Barca
Olympiakos vs Man United --> MU
AC Milan vs Atletico Madrid --> Atletico :P :joget:
Bayer Leverkusen vs PSG --> PSG
Galatasaray vs Chelsea --> Chelsea
Schalke vs Real Madrid --> Madrid
Zenit St Petersburg vs Borussia Dortmund --> Dortmund
Arsenal vs Bayern Munich --> susah nih... gw rasa Munich :-?

mantab nieh
ada city vs barca dan ada muncen vs arsenal
ga_genah paling Milan kalah sama Atletico :cengir:

ga_genah
16-12-2013, 09:30 PM
^
tenang aja...
doanya abiati terkabulkan tuh ::hohoho::

sheva
23-12-2013, 12:10 PM
liga jerman bikin sejarah ya, 4 timnya lolos semua ke 16 besar champions http://i.imgur.com/Cmh1YCV.gif

noodles maniac
23-12-2013, 06:35 PM
Hehehe meski begitu gw gak pernah tertarik nonton Bundesliga :P

sheva
27-12-2013, 09:39 AM
pesaing juaranya cuma munchen doang. 17 tim lain cuma penggembira aja http://i.imgur.com/x4taTZg.gif

noodles maniac
27-12-2013, 11:35 AM
Final ideal MU vs Muenchen :D

...dan kejadian 15 tahun lalu berulang :cengir:

Damn! gw setua itu yak? :((

sheva
27-12-2013, 01:55 PM
Final ideal MU vs Muenchen :D

...dan kejadian 15 tahun lalu berulang :cengir:

Damn! gw setua itu yak? :((

MU lagi masa peralihan. berat untuk masuk final.. di liga aja kececer http://i.imgur.com/14LFQE5.gif

noodles maniac
27-12-2013, 02:02 PM
Berharap boleh dong sheva ::hihi::

kalo versi lu siapa nih yang bakal masup final? ::ungg::

sheva
27-12-2013, 02:08 PM
noodles maniac: final prediksi ane GALATASARAY vs OLIMPIAKOS http://i.imgur.com/urPgOeS.gif

noodles maniac
27-12-2013, 02:26 PM
Garing crispy dong, krik...krik...krik...;D

sheva
27-12-2013, 02:33 PM
Garing crispy dong, krik...krik...krik...;D

masa dibilang garing http://i.imgur.com/FLrdXkG.gif

noodles maniac
18-01-2014, 09:14 AM
Habis baca artikel ini (http://t.co/wO3D319EBW)

Arsenal harus hati-hati :ngopi:

*colek yanwok

karst
18-01-2014, 10:37 AM
heh jangan salah arsenal punya ini

https://pbs.twimg.com/media/BdLJR85IMAAibVQ.jpg:large

Kingform
18-01-2014, 11:34 AM
itu semuanya pujian ato sarkasme sih...::ngakak2:: ::ngakak2::

noodles maniac
18-01-2014, 06:44 PM
itu semuanya pujian ato sarkasme sih...::ngakak2:: ::ngakak2::

Kok gw bacanya kayak sarkasme yah ;D

Kingform
19-01-2014, 01:12 AM
yoi del...gw juga bacanya kayak sarkasme ::ngakak2:: ::ngakak2::
beda urusan kalo komentar2 itu ditujukan buat messi ato CR7. baru terdengar sebagai pujian ::ngakak2::

yanwok
21-01-2014, 09:36 AM
Bendtner sih emang Dewa Sepakbola, ya setara Pele n Maradona lah....

---------- Post Merged at 08:36 AM ----------


Habis baca artikel ini (http://t.co/wO3D319EBW)

Arsenal harus hati-hati :ngopi:

*colek yanwok

Barcelona yang tidak bisa dikalahkan pun menyerah 1-2 di Emirates.. Sepakbola itu Bundar / Sepakbola itu Optimisme / Sepakbola itu kadang ga Realistis..

:ngopi:

Kingform
21-03-2014, 08:01 PM
Hasil Undian Perempat Final Liga Champions

Berikut ini adalah hasil undian perempat final dan semifinal Liga Champions yang digelar di markas Konfederasi Sepak Bola Eropa (UEFA), Nyon, Jumat (21/3/2014).

Perempat final

Barcelona Vs Atletico Madrid
Real Madrid Vs Borussia Dortmund
Paris Saint-Germain Vs Chelsea
Manchester United Vs Bayern Muenchen

Perempat final akan digelar 1/2 April dan 8/9 April. Sementara itu, undian semifinal bakal dilaksanakan pada 11 April. Final sendiri akan dihelat di Estadio da Luz,Porto, Portugal pada 24 Mei.

---------- Post Merged at 07:01 PM ----------

https://pbs.twimg.com/media/BjOQ0ruCUAAojGe.jpg:large

neofio
01-04-2014, 07:01 PM
sekarang :

Barcelona Vs Atletico Madrid
Manchester United Vs Bayern Muenchen

gw dukung barca !!!!!!!!

::ngakak2::

neofio
02-04-2014, 04:05 PM
barcelona vs a.madrid = 1-1
MU vs Bayern M = 1-1

Kingform
02-04-2014, 04:41 PM
wow...MU bisa ngimbangin muenchen :kaget2:

neofio
02-04-2014, 04:56 PM
@Kingform (http://www.kopimaya.com/forum/member.php/195-Kingform)

bayern maen nya jelek, kebobolan lebih dulu sama sundulan vidic, ahhh MU juga jelek, mungkin van versie gak ada

lalu. Bastian Schweinsteiger (http://www.goal.com/id-ID/people/jerman/2327/bastian-schweinsteiger?ICID=OP) di kartu merah dan javi martinez kartu kuning, mereka gak bakal main di leg kedua


next match:

Real madrid balas dendam terhadap dortmund !!!!!!!!!!

Kingform
02-04-2014, 05:07 PM
mungkin muenchen masih dalam euforia abis jadi juara bundesliga tercepat sepanjang sejarah ya ::hihi::

neofio
02-04-2014, 05:13 PM
seharusnya munchen bisa lebih bagus td malem. mereka unggul di lini tengah, F ribbery dan A. robben melawan lini tengah MU

bradon heat
04-04-2014, 06:43 AM
mungkin muenchen masih dalam euforia abis jadi juara bundesliga tercepat sepanjang sejarah ya ::hihi::


seharusnya munchen bisa lebih bagus td malem. mereka unggul di lini tengah, F ribbery dan A. robben melawan lini tengah MU

united maennya super defense dengan quick counter pake long pass .....
hoki juga dapet seri + si schweini dapet merah ...

neofio
08-04-2014, 08:58 PM
SECOND LEG !!!!!!!!!

Siapa yg bakal lolos nih

---------- Post Merged at 07:58 PM ----------

Selasa, 8 April 2014
Borussia Dortmund (Jerman) v Real Madrid (Spanyol)
Chelsea (Inggris) v Paris St-Germain (Prancis)

neofio
29-04-2014, 11:22 PM
final....finall sebentar lagi, baru leg2 semifinal

Kingform
30-04-2014, 08:41 AM
bisa juga muenchen kalah di kandang sendiri....dibantai pulak ::hihi::

neofio
30-04-2014, 03:38 PM
@Kingform (http://www.kopimaya.com/forum/member.php/195-Kingform)

akibat juara kompetisi lebih cepat, mereka berada di titik jenuh/antiklimaks

---------- Post Merged at 02:38 PM ----------

berbeda dgn madrid, sampe sekarang masih fight di LaLiga

ga_genah
30-04-2014, 03:49 PM
subuh tadi muncen di ajarin maen bola ama don carlo
don carlo ngajarin muncen gimana cara menyerang dan bertahan yang seimbang, ga hanya tik-tak aja
1 lagi yang terbukti, don carlo ga pernah kalah ama muncen ::elaugh::

neofio
30-04-2014, 04:24 PM
yg lucu tendangan bebas ronaldo, pagar nya pada lompat, eh bola ditendang mendatar/menyusur tanah, kiper munchen kaget juga, gak nyangka bola bakal nyusur tanah


::ngakak2::
ga_genah


http://www.youtube.com/watch?v=-mWXjFW-wOk

ga_genah
30-04-2014, 04:29 PM
iya tuh, gol ke-16 musim ini di LC

neofio
30-04-2014, 04:36 PM
madrid bertahan "parkir bus tingkat" menyerang-serangan balik "Ferari" don carlo (italia)
cepat banget lari G bale n ronaldo



::ngakak2::

hajime_saitoh
30-04-2014, 11:13 PM
ternyata pertahanan terbaik adalah menyerang terkalahkan.......:ngopi:

neofio
01-05-2014, 03:24 PM
derby Madrid !!!!!!!!!!!

Kingform
02-05-2014, 12:29 AM
ini pertama kalinya ada derby tim sekota di final UCL ya?

neofio
02-05-2014, 12:45 AM
@Kingform (http://www.kopimaya.com/forum/member.php/195-Kingform)

yap

altetico madrid vs chlesea, pertadingan aneh... gak punya koment buat yg ini


::hihi::

pasingsingan
05-05-2014, 02:40 PM
ayo prediksi prediksi
siapa juara UCL 2013/2014

ATM atau RMA?

neofio
05-05-2014, 03:03 PM
saya jagoin Real Madrid

::hihi::

Kingform
05-05-2014, 03:52 PM
atletico aja lah...kalo bisa double winner kan jadi sejarah ::hihi::
tp kalo final UCL gini biasa faktor mental berpengaruh sih. dan madrid jelas lebih berpengalaman masuk final dibanding atletico

thin.king
05-05-2014, 10:46 PM
Gw rela Madrid ga juara la liga, tp juara UCL.
Toh Barca di La Liga juga susah jadi juara ::hihi::

Yg penting La Decima dibawa pulang ::cabul::

neofio
24-05-2014, 05:02 PM
http://www.smileycodes.info/emo/onion/256.gif http://www.smileycodes.info/emo/onion/274.gif http://www.smileycodes.info/emo/onion/203.gif

FINALLLLLLLLLLLLLLLLLLLL.......................... ...............

REAL MADRID VS A.MADRID

SAYA DUKUNG REAL MADRID

ga_genah
26-05-2014, 09:25 AM
dan madrid menang 4-1
1 gol di injury time dan 3 gol di extra time...

http://images.detik.com/content/2014/05/26/1033/madridgettyi.jpg
http://images.detik.com/content/2014/05/25/548/juara-real-1.jpg

salut ama don carlo
http://images.detik.com/content/2014/05/25/548/juara-real-5.jpg

pasingsingan
26-05-2014, 09:36 AM
RMA emang bermental juara

dan pantas juara

viva la decima campione ;)

Kingform
26-05-2014, 10:56 AM
akhirnya bisa dapet la decima juga
gol penyeimbangnya bener2 nyesek....menit 90 ::hihi::

Neptunus
26-05-2014, 05:07 PM
Lisbon final feels like Istanbul one. Keren emang Madrid mainnya. Ramos yg jadi pahlawan ::itrocks::

neofio
27-05-2014, 08:40 PM
ada yg tahu soal eksiden platih A.Madrid diego simone ribut dgn pemain RM?soal apaan?siapa pemain RM nya?
Kingform ga_genah
@Neptunus (http://www.kopimaya.com/forum/member.php/400-Neptunus)

thin.king
27-05-2014, 09:02 PM
Yg menit" akhir itu ya
Itu ribut sama Varane
Gara"nya varane ngebuang bola ke luar tus kena Simeone, trus doi emosi.
Pernah baca di detik, tar klo sempet gw copyin.

neofio
27-05-2014, 10:38 PM
thanks
@thin.king (http://www.kopimaya.com/forum/member.php/1847-thin-king)

thin.king
28-05-2014, 12:24 AM
Tentang Pertikaian antara Simeone dengan Varane di Da Luz

Lisbon - Kekalahan Atletico Madrid 1-4 dari Real Madrid diwarnai dengan sebuah kericuhan menjelang berakhirnya pertandingan. Pelatih Atletico Diego Simeone bertikai dengan bek tengah Madrid Raphael Varane.

Pada partai final Liga Champions yang digelar di Estadio Da Luz, Lisbon, Minggu (25/5/2014) dinihari WIB, Diego Godin mencetak gol di menit ke-36 yang membawa Atletico unggul hampir di sisa pertandingan.

Akan tetapi, di masa injury time sundulan Sergio Ramos membuyarkan kemenangan Atletico sekaligus memaksakan pertandingan berlanjut ke babak tambahan. Di masa 2x15 menit itu, bencana buat Atletico terjadi.

Madrid meneruskan momentumnya dengan mencetak tiga gol tambahan masing-masing lewat Gareth Bale, Marcelo, dan terakhir penalti Cristiano Ronaldo. Masalah tercipta di gol pamungkas ini.

Dilansir Daily Mail, Simeone menyerbu masuk ke lapangan untuk mengonfrontasi bek tengah Madrid Raphael Varane setelah Ronaldo berhasil menyarangkan bole ke gawang yang dijaga Thibaut Courtois dari titk putih.

Insiden ini terjadi dipicu oleh tendangan Varane menyasar ke arah Simeone setelah merayakan gol Ronaldo tersebut. Simeone yang emosi berbalik menendang bola ke arah bek Prancis itu sebelum terjadi keributan kecil di antara kedua.

Sejumlah pemain juga staf dari kedua kubu melerai tapi Simeone tak lepas dari sanksi. Pelatih Atletico itu kemudian dikirim ke tribun pentonton setelah menerima kartu merah dari wasit sedangkan Varane menerima kartu kuning.

http://m.detik.com/sepakbola/read/2014/05/25/060246/2591706/1033/tentang-pertikaian-antara-simeone-dengan-varane-di-da-luz