PDA

View Full Version : [Berita] Sekilas tentang The Hungry Planet: What The World Eats



tuscany
18-05-2013, 03:35 PM
Sebenarnya aku agak bingung mau taruh di mana thread ini, untuk sementara di sini dulu karena pelakunya perlu berpetualang ke seluruh dunia untuk proyek ini. Bukan barang baru, tapi inspirational. Lewat makanan, kita juga belajar budaya, ekonomi, kesehatan dan politik lokal yang tergambar dari pilihan makanan selama seminggu.


The Hungry Planet
(http://www.amazon.com/Hungry-Planet-What-World-Eats/dp/0984074422)
It's an inspired idea--to better understand the human diet, explore what culturally diverse families eat for a week. That's what photographer Peter Menzel and author-journalist Faith D'Alusio, authors of the equally ambitious Material World, do in Hungry Planet: What the World Eats, a comparative photo-chronicle of their visits to 30 families in 24 countries for 600 meals in all. Their personal-is-political portraits feature pictures of each family with a week's worth of food purchases; weekly food-intake lists with costs noted; typical family recipes; and illuminating essays, such as "Diabesity," on the growing threat of obesity and diabetes. Among the families, we meet the Mellanders, a German household of five who enjoy cinnamon rolls, chocolate croissants, and beef roulades, and whose weekly food expenses amount to $500. We also encounter the Natomos of Mali, a family of one husband, his two wives, and their nine children, whose corn and millet-based diet costs $26.39 weekly.

We soon learn that diet is determined by largely uncontrollable forces like poverty, conflict and globalization, which can bring change with startling speed. Thus cultures can move--sometimes in a single jump--from traditional diets to the vexed plenty of global-food production. People have more to eat and, too often, eat more of nutritionally questionable food. Their health suffers.

Foto-fotonya banyak di internet. Aku posting beberapa saja di sini.

Australia

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Australia.PNG

A lots of meat and also packaged foods.


Beijing

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Beijing.PNG

Penduduk Beijing juga sudah mengadaptasi packaged food ke dalam diet sehari-hari mereka


Bhutan

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Bhutan.PNG

Very healthy diet with fresh selection of grains, veggies and fruits from local market and backyard

itsreza
18-05-2013, 05:54 PM
sedikit miris melihat asupan keluarga yang tinggal di Chad.

asik ya menulis artikel sambil berjalan-jalan ke berbagai tempat di dunia
D'Alusio harus diundang ke Indonesia, pasti ada gorengan dalam satu
meja ;D

tuscany
18-05-2013, 06:45 PM
Sudah lihat yang Chad ya? Itu bagian yang mau diposting juga nanti.

California

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/California.PNG

Semua makanannya paketan dan ada banyak coca cola


Chad refugees

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Chad%20refigee.PNG

So little to eat. Mostly grains.


Chad villagers

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Chad%20village.PNG

Mereka yang bukan korban perang sipil hidup lebih sejahtera

tuscany
18-05-2013, 09:45 PM
Rural China

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/China%20rural.PNG

Dietnya jauh kebih sehat dari yang tinggal di Beijing. Semua hasil kebun sendiri, belum tersentuh perdagangan global. Namanya juga rural area.


Greenland

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Greenland.PNG

Tempat di mana tumbuhan tidak idup. Jadi makanan mereka kurang sehat dan sakit-sakitan di usia relatif muda. Yang item di depan itu kalo nggak salah seal.


Guatemala

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Guatemala.PNG

A lot of fresh food.

etca
19-05-2013, 05:13 AM
Dulu pernah ngebayangin punya kebun sayuran n buah sendiri
Rasanya menyenangkan ya makan dari olahan hasil kebon sendiri.
Di rumah ortu, adanya palingan pu'un cabe doang ;D

ndugu
19-05-2013, 05:53 AM
Eh saya pernah liat data2 dini juga
Menarik juga ya banding2in antara negara2 laen

Ca:iya, asik ya kalo gitu. Saya kalo nyari tanaman juga biasa nyari yang berbuah ato yang bisa dimakan. Kalo yang berbunga rasanya sia2 :cengir: ibuku juga dulu tanem ini itu yang berbuah, kaya buncis, cabe, tomat, dll. seru deh.palagi kalo uda panen. Biasa saking kebanyakan jadi dibagi2 ke tetangga :cengir:

tuscany
19-05-2013, 02:55 PM
Berbunga kok sia-sia ::elaugh::
Untuk keindahan dong, say. Meja dapur kami yang biasa polos, kemaren ada yang naruh kembang di sana, rasanya jadi beda.

Kuwait

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Kuwait.PNG

Campuran packaged and fresh food. Mereka juga ada ikan. Kuwait di tepi laut bukan sih? *males gugel


Mali

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Mali.PNG

A lot grains and only small selection of fresh veggies.


Meksiko

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Mexico.PNG

Ruang tamunya open air. Seru.
#salah fokus

etca
19-05-2013, 05:53 PM
itu orang2nya kok mayoritas endut2 semua yak.
btw ga kebayang gw kalau makan sebulan $26
yaolooo makan apa di jekardah dengan sebulannya segitu ;D
itu mereka pasti sehari bisa makan sekali atau dua kali doang yak?
ga mungkin tiga kali

Porcelain Doll
19-05-2013, 06:26 PM
bisa 3 kali kalo kebanyakan ngambilnya dari kebun atau panen sendiri :)

di rumah ada beberapa tanaman yg bisa diambil buat masakan, kaya cabe dan tomat kecil gitu
yg lainnya biasanya buah2an sama bunga

mbok jamu
19-05-2013, 06:48 PM
Mbok juga mulai dari pu'un cabe, musim panas lalu hasilnya lumayan buat bikin sambel. Lalu merambah ke tanaman lain, lemon dan herbs seperti parsley, mint, rosemary, basil, lemon grass. Praktis karena tinggal petik secukupnya. Nanti kalau halaman belakang sudah beres, sebagian dijadikan kebun sayuran.

BTW, keluarga Australia yang paling mahal ya? Itu belum termasuk alkohol coz they can drink like a fish. :cengir:

tuscany
19-05-2013, 08:25 PM
itu orang2nya kok mayoritas endut2 semua yak.
btw ga kebayang gw kalau makan sebulan $26
yaolooo makan apa di jekardah dengan sebulannya segitu ;D
itu mereka pasti sehari bisa makan sekali atau dua kali doang yak?
ga mungkin tiga kali

Ngomongin keluarga yang mana ini yang $26 sebulan? Btw itu makanan untuk seminggu. Di Jakarta coba Etca yang jadi modelnya, ntar post di thread ini ::elaugh::. Tumpukin semua belanjaan bahan makanan selama seminggu di meja sama totalan harganya sekalian.


Mbok juga mulai dari pu'un cabe, musim panas lalu hasilnya lumayan buat bikin sambel. Lalu merambah ke tanaman lain, lemon dan herbs seperti parsley, mint, rosemary, basil, lemon grass. Praktis karena tinggal petik secukupnya. Nanti kalau halaman belakang sudah beres, sebagian dijadikan kebun sayuran.

BTW, keluarga Australia yang paling mahal ya? Itu belum termasuk alkohol coz they can drink like a fish. :cengir:

Iya mbok rasanya aku juga mau mulai tanam-tanam dalam pot. Kalo di rumah sih ibuku menanam apa aja. Mangga, jambu, labu, cabe, pisang, lengkeng, malahan kalo musim ujan suka ada kangkung juga ngambang di atas genangan air. Juga bunga.

Aussie emang biaya idup mahal kan mbok, secara banyakan impornya.

tuscany
19-05-2013, 08:47 PM
Mongolia

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Mongolia.PNG

Liat deh rotinya, gede-gede dan kalo nggak salah itu barang impor.


North Carolina

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/North%20Carolina.PNG

Another American family. Tiap minggu makan pizza aseeeek.


Texas

https://dl.dropboxusercontent.com/u/76774311/NUTRITION/Texas.PNG

Pizza lagi, dan kali ini keliatan ada sekotak panjang isi paha ayam.

Mungkin ndugu bisa memverifikasi nih kira2 di dapurnya isinya samaan juga nggak dengan 3 keluarga dari US.

itsreza
19-05-2013, 09:02 PM
si mbok rajin juga ya bercocok tanam, bakat tuh, tangannya hangat.
di rumah cuma ada pohon buah, dulu sih ada bunga-bungaan, tapi
begitu sibuk ga ada yang urus, rusak semua ;D


@etca... itu US$26 untuk seminggu bukan sebulan

coba warga disini bisa tuliskan juga dalam seminggu bisa habiskan
berapa macam buah/makanan, sebagai pembanding warga dunia

etca
19-05-2013, 09:07 PM
seminggu? oia weekly. *ga perhatian*

kok gw berasa boros yak. seminggu 200rebu buwat dua orang,
belum termasuk camilan + uang jajan ponaan + kalau iseng makan di luar pas minggu + aqua galon yak ;D

eh mereka ratarata 4 orang yak?
malah yg $26 itu Natomo Family, sekeluarganya buanyakk pisan :lololol:

tuscany
19-05-2013, 09:14 PM
coba warga disini bisa tuliskan juga dalam seminggu bisa habiskan
berapa macam buah/makanan, sebagai pembanding warga dunia

Good idea tuh. Bisa dimulai dengan etca dan eja :cengir:

ndugu
19-05-2013, 10:58 PM
makanan2 bule banyak makanan prosesnya ya ::elaugh::
dulu kuliah kayanya saya lebih sering konsumsi makanan proses
jaman miskin dan jaman susah belanja ke supermarket, jadi belinya selalu bahan yang tahan lama

tapi skarang sih udah lebih jarang deh :mikir:

serendipity
19-05-2013, 11:34 PM
Perhatiin gambarnya kok kaya photoshop ya? :mikir:

btw ngeliat makanan kaleng kaya gitu, gw bersyukur sih gak dibiasain makanan kaleng dr kecil. Paling cuma nugget, itu pun gak ampe sering banget.
Paling sekali sebulan. Makan fast food juga paling sekali seminggu.
Budget buat makanan sekeluarga ini yang agak parah, soalnya bokap gw hoby banget makan di luar.
Ya gw sih seneng aja, dia yang bayar. %kis2 sekalian refreshing dan cuci mata. wisata kuliner juga lah. walau kalo makan ama dia pasti jelas makanannya indonesia bgt
Tapi kadang gak tega juga kalo liat ade gw yg kebiasaan makanan enak, akibatnya badannya gemuk banget :(